Sang pelatih menyebut bahwa timnya akan mencoba bermain bagus di pertandingan berikut untuk memastikan bahwa kekalahan melawan Ajax tak lebih dari kecelakaan.
"Sudah jelas, saya akan ingin mengulangnya kembali jika kami menang 20 laga dan kalah satu, namun kamu harus memastikan bahwa kekalahan melawan Ajax adalah kecelakaan dan tak akan menjadi awal dari beberapa hasil buruk." jelasnya pada pers di sela-sela persiapan tim.
"Tujuan utama kami saat ini adalah bermain dengan baik di semua laga yang tersisa tahun ini. Kami ingin menjadi juara grup Liga Champions dan ingin terus mempertahankan posisi di La Liga," tutup Martino.
Kekalahan dari Ajax membuat Gerardo Martino gagal untuk menyamai rekor tak terkalahkan secara beruntun yang pernah dicetak oleh Josep Guardiola bersama klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galliani Ungkap Proses Saga Transfer Kaka - Ibra
Liga Champions 30 November 2013, 23:56
-
Preview: Bilbao vs Barcelona, Redam Trauma
Liga Spanyol 30 November 2013, 22:33
-
Martino: Kekalahan dari Ajax Hanya Kecelakaan
Liga Spanyol 30 November 2013, 20:51
-
Kalah dari Ajax Buat Barca Trauma
Liga Spanyol 30 November 2013, 20:43
-
Chelsea Siap Lepas David Luiz, Barca Siaga
Liga Spanyol 30 November 2013, 14:10
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR