Mantan pemain Hoffenheim ini melihat Madrid dan Barca terlibat persaingan yang levelnya sudah berbeda dengan klub-klub lain di Spanyol. Meski demikian, Zuculini mengaku menikmati kompetisi teratas Liga Spanyol itu.
"Persaingan di La Liga sangat menakjubkan, kompetisi ini sangat mudah dinikmati. Rasanya menyenangkan bisa bermain melawan Madrid. Barca dan Madrid bersaing di level yang berbeda dengan sisa klub lain di La Liga," ungkap Zuculini.
Zuculini lalu berbicara tentang rekan senegaranya, Lionel Messi. Ia menganggap Messi bisa melakukan apa saja yang diinginkannya dalam sebuah pertandingan. Sudah dua kali Zuculini membela Zaragoza menghadapi Messi yang membela Barca.
"Dalam dua pertandingan, saya sangat yakin Messi melakukan apa saja yang diinginkannya. Saya melihat sendiri ia mengatakan kepada temannya akan mencetak gol pada menit ke 23. Dia kemudian memang melakukannya. Messi itu unik," jelasnya. [initial]
Messi Bersiap Catat Sejarah Baru
Barcelona Terserang Virus FIFA
Totti: Hanya Messi Yang Lebih Bagus Dari Saya (gl/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamit Altintop: Jegal Madrid, Bukan Ronaldo!
Liga Champions 30 Maret 2013, 16:02
-
Mourinho Jadi Faktor Penentu Masa Depan Karanka
Liga Spanyol 30 Maret 2013, 15:31
-
Data dan Fakta La Liga Jornada 29: Zaragoza vs Madrid
Liga Spanyol 30 Maret 2013, 14:31
-
Lampard Ingin Mourinho Kembali ke Chelsea
Liga Champions 30 Maret 2013, 08:30
-
'Messi Bisa Berbuat Sesukanya'
Liga Spanyol 30 Maret 2013, 08:00
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR