Bola.net - - Bek Real Madrid, Dani Carvajal, mengatakan bahwa ia kini mengusung determinasi tinggi untuk bisa segera bangkit usai dikartu merah ketika klubnya kalah dari Barcelona pekan lalu.
Madrid kalah dari Barca dalam laga Clasico perdana di 17/18 dengan skor 0-3 di Bernabeu. Carvajal dikartu merah usai mencegah bola masuk ke gawang dengan tangannya, sebelum Lionel Messi mencetak gol lewat titik penalti.
Carvajal kemudian berkeras bahwa hukuman larangan bermain nanti akan jadi kesempatan baginya untuk mengumpulkan tenaga, sebelum memberikan yang terbaik bagi Los Blancos - yang masih berambisi menjadi juara La Liga.
Dani Carvajal
"Tim akan memberikan segalanya, kami akan berjuang hingga secara matematis semuanya tidak mungkin lagi," tutur Carvajal menurut Marca.
"Kami sudah tertinggal 14 angka, namun kami akan menjalani ini seperti biasanya, kami akan bermain untuk meraih kemenangan, meski kami kini sedikit lebih tertekan dan tidak ada banyak ruang untuk membuat kesalahan."
Sang bek juga mengaku menyesal dengan kartu merah yang ia terima di Clasico pekan lalu.
"Hal tersebut sepertinya jadi salah satu faktor yang memicu kekalahan kami. Penalti dan kartu merah membuat skor menjadi 0-2, di laga dengan kaliber seperti. Menurut saya itu adalah momen titik balik yang menentukan."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carvajal Tegaskan Madrid Masih Fight di Tiga Kompetisi
Liga Spanyol 25 Desember 2017, 17:49 -
Di Maria Ternyata Sukai Kemenangan 3-0 Barca di El Clasico
Liga Spanyol 25 Desember 2017, 17:17 -
Ngotot Juara La Liga, Carvajal Ingin Madrid Berjuang Hingga Titik Akhir
Liga Spanyol 25 Desember 2017, 17:00 -
Gulingkan Madrid, Pique Rayakan dengan Minuman Seharga 85 Juta
Bolatainment 25 Desember 2017, 12:27 -
Kemenangan El Clasico Melengkapi Kebahagiaan Messi di Hari Natal!
Bolatainment 25 Desember 2017, 10:16
LATEST UPDATE
-
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55 -
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR