Bola.net - - Real Madrid akan melawan tuan rumah di jornada 24 La Liga 2016/17. Dengan performa tandang mereka yang saat ini cukup mencemaskan, wajar jika para pendukung Madrid merasa was-was.
Sejak pergantian tahun 2017, Madrid hanya sekali meraih kemenangan tandang di semua ajang (S2 K2). Itu pun 'cuma' melawan Osasuna di La Liga, dengan skor 3-1 yang didapatkan dengan perjuangan keras. Terakhir, Merengues tumbang di Mestalla.
Kekalahan melawan Celta Vigo di Copa del Rey dan dua kekalahan tandang di La Liga membuat atmosfer di kubu Madrid sedikit tidak nyaman. Menurut Marca, ini adalah titik terendah di era kepelatihan Zinedine Zidane.
Sebelum tahun berganti, Madrid begitu digdaya meski di kandang lawan. Espanyol, Real Sociedad, Real Betis bahkan sang rival sekota Atletico Madrid mereka kalahkan.
Namun, saat ini, Madrid terlihat cukup rapuh saat keluar dari kandangnya.



Hanya satu kemenangan, dua hasil imbang dan dua kekalahan dalam lima laga tandang terakhirnya di semua kompetisi jelas tak cukup untuk tim selevel Madrid. Yang juga menjadi sorotan, dalam lima laga tandang tersebut, gawang mereka bahkan kebobolan sepuluh kali.
Performa tandang Madrid mencemaskan. Tak ada jaminan pasti kalau mereka bakal menang mudah di Estadio de la Ceramica.
Klik juga:
- Prediksi Villarreal vs Real Madrid 27 Februari 2017
- Data dan Fakta La Liga: Villarreal vs Real Madrid
- Head-to-head: Villarreal vs Real Madrid
- Varane Absen Empat Pekan Bela Madrid
- Inter Bertemu Madrid Bahas James Rodriguez
- Bagi Barcelona, Gelar La Liga Diraih di Kota Madrid
- 5 Gol Terbaik Babak 16 Besar UCL Leg Pertama
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soldado Yakin Madrid Akan Bangkit Setelah Takluk Dari Valencia
Liga Spanyol 25 Februari 2017, 23:20
-
Deschamps Bisa Panggil Benzema ke Timnas Prancis
Liga Spanyol 25 Februari 2017, 21:20
-
Jovetic: Messi Pemain Terbaik Sepanjang Masa
Liga Spanyol 25 Februari 2017, 20:00
-
Sampaoli Minta Sevilla Belajar dari Kesalahan Madrid
Liga Spanyol 25 Februari 2017, 17:00
-
Performa Tandang Madrid Mencemaskan
Liga Spanyol 25 Februari 2017, 12:25
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR