Bola.net - - Penjaga gawang Barcelona, Marc-Andre ter Stegen, mengaku menikmati perjalanan pertamanya ke Afrika Setelan. Ter Stegen senang karena pada lawatannya mendapatkan sambutan yang bagus dari fans Barcelona.
Ter Stegen datang ke Afrika Setelan untuk menjalani laga uji coba. Barca ditantang untuk tampil di ajang Mandela Centenary Trophy melawan Mamelodi Sundowns, Kamis (17/5) kemarin. Barca menang dengan skor 1-3 di laga ini.
Penjaga gawang asal Jerman bermain sejak menit pertama di laga tersebut. Ter Stegen pun mengaku mendapatkan banyak pengalaman baru.
"Ini adalah pengalaman yang sangat menyenangkan bagi kami semua dan saya senang karena bisa kembali bermain. Ini semua tentang pengalaman, tapi saya senang karena kami juga menang," ucap Ter Stegen.
"Saya rasa, itu juga penting bagi para penggemar kami," tandasnya.
Menurut Ter Stegen, lawatan tersebut memang bukan hanya sekedar bermain bagi Barca. Tapi, juga untuk menyapa para fans mereka yang ada di Afrika Selatan. Dan, Ter Stegen senang karena fans memberi dukungan yang luar biasa.
"Luar biasa rasanya karena pada akhirnya mereka mendukung kedua tim dengan cara yang sama. Seperti itulah yang harusnya terjadi di laga seperti ini. Ini bukan hanya tentang pertandingan, tapi atmosfer dan melihat orang yang ada di sini senang," tandas Ter Stegen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pertama ke Afrika, Begini Kesan Positif Ter Stegen
Liga Spanyol 17 Mei 2018, 22:05
-
Iniesta Minta Barcelona Tak Lepas Sergio Busquets
Liga Spanyol 17 Mei 2018, 21:05
-
Dembele Beri Lampu Hijau Kepada Liverpool
Liga Inggris 17 Mei 2018, 16:06
-
Terkuak! Wenger Akui Sempat Dekati Messi Dan Pique
Liga Inggris 17 Mei 2018, 16:01
-
Pemain Muda Roma Terkesan Dengan Busquets
Liga Champions 17 Mei 2018, 14:54
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
-
Declan Rice Bela Viktor Gyokeres: Arsenal Tak Akan di Puncak Tanpa Dia
Liga Inggris 4 Januari 2026, 20:26
-
Tempat Menonton Man City vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 4 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR