
Bola.net - Real Madrid sedang panas-panasnya. Lima laga terakhir di semua kompetisi dilalui pasukan Zinedine Zidane tanpa sekali pun tersentuh kekalahan. Empat di antaranya sukses mereka menangkan.
Real Madrid bertandang ke Ipurua untuk menghadapi Eibar pada pekan ke-13 La Liga 2019/20, Minggu (10/11/2019). Madrid menang empat gol tanpa balas.
Madrid menang 4-0 lewat sepasang gol Benzema (17', 29'-penalti), penalti Sergio Ramos (20'), dan gol Federico Valverde dari assist Luka Modric (61').
Dengan hasil ini, berarti Madrid selalu menang dalam lima laga terakhirnya di semua ajang, terhitung setelah ditekuk 0-1 oleh Real Mallorca. Dalam prosesnya, Madrid juga mencetak 16 gol dan tanpa kebobolan.
Scroll terus ke bawah.
Winning Streak Real Madrid
6 Laga terakhir Real Madrid:
- 20-10-2019 Mallorca 1-0 Madrid (La Liga)
- 23-10-2019 Galatasaray 0-1 Madrid (UCL)
- 31-10-2019 Madrid 5-0 Leganes (La Liga)
- 03-11-2019 Madrid 0-0 Real Betis (La Liga)
- 07-11-2019 Madrid 6-0 Galatasaray (UCL)
- 10-11-2019 Eibar 0-4 Madrid (La Liga).
"Itu lima clean sheet, dan kami sangat puas," kata Zidane, seperti dikutip dari situs resmi klub.
Sempurna di Ipurua
Zidane sejauh ini memiliki rekor sempurna bersama Madrid saat main tandang melawan Eibar di La Liga. Dia memenangi ketiga lawatannya ke Ipurua, dengan agregat gol 10-2.
3 - Real Madrid’s Zinedine Zidane has won all his three trips at Ipurua in his managerial LaLiga career by an aggregate score of 10-2. Periapt. pic.twitter.com/wK0615Clp2
— OptaJose (@OptaJose) November 9, 2019
Laga-laga tandang Zidane (Madrid) vs Eibar di La Liga:
- 2019/20 Eibar 0-4 Madrid
- 2017/18 Eibar 1-2 Madrid
- 2016/17 Eibar 1-4 Madrid.
Baca juga artikel-artikel lainnya:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal yang Satu Ini, Karim Benzema Ungguli Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 10 November 2019, 23:45
-
Benzema Pimpin Top Skor La Liga, Messi Tepat di Belakangnya
Liga Spanyol 10 November 2019, 17:00
-
34 Hat-trick La Liga, Lionel Messi Samai Rekor Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 10 November 2019, 11:26
-
Real Madrid 5 Laga Tanpa Kalah, 16 Gol Tanpa Kebobolan
Liga Spanyol 10 November 2019, 11:00
-
Benzema, Pemain Tertajam ke-6 dalam Sejarah Madrid di La Liga
Liga Spanyol 10 November 2019, 10:28
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR