Dua gol Luis Suarez serta masing-masing satu dari Andres Iniesta dan Neymar membuat Madrid kandas. Kartu merah Isco pun membuat keadaan jadi tambah runyam. Setelah laga, lewat Instagram, eks pemain Barcelona menyerukan agar Madrid mengganti Benitez dan menunjuk Zinedine Zidane, yang kini menangani Real Madrid Castilla, sebagai pelatih baru mereka.
"Selamat kepada para pemain Barcelona yang tampil luar biasa di kandang Real Madrid. Real Madrid sudah punya seorang pelatih baru pada diri Zidane. Saya percaya ini waktu yang tepat untuk memberinya kesempatan seperti yang pernah dilakukan Barca dengan Josep Guardiola dan Luis Enrique," tulis Rivaldo seperti dikutip 101 Great Goals.
A photo posted by Rivaldo Ferreira (@rivaldooficial) on
Hasil yang didapat Madrid bersama Benitez, yang diangkat menggantikan Carlo Ancelotti pada awal musim, sejauh ini sejatinya tidak terlalu mengecewakan. Namun, rumor pemecatan sudah berhembus sejak beberapa waktu belakangan.
Kekalahan memalukan dalam partai bertajuk El Clasico pun membuat posisinya semakin tidak nyaman. Menurut Rivaldo, ini sudah waktunya bagi Madrid melepas Benitez dan mengangkat Zidane sebagai penggantinya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kumpulan Meme Lucu Barca Hajar Real Madrid di El Clasico
Open Play 22 November 2015, 21:51
-
Inilah Kumpulan Judul Media Dunia Ketika Barca Kubur Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 20:22
-
Beginilah Komentar Lionel Messi Usai Gulung Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 19:40
-
Highlights Lionel Messi di El Clasico Pasca Cedera
Open Play 22 November 2015, 19:06
-
Benitez Ungkap Kemarahan Pemain Real Madrid Usai Dihajar Barca
Liga Spanyol 22 November 2015, 17:58
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR