Bola.net - - Bagi Real Madrid, keinginan Cristiano Ronaldo untuk hengkang jelas bukan kabar yang meyenangkan. Pasalnya, penyerang 32 tahun Portugal yang sudah memperkuat mereka sejak 2009 itu adalah pilar penting yang sulit dicari penggantinya. Lihat saja statistiknya
Delapan musim memperkuat Madrid, Ronaldo telah berkontribusi langsung terhadap terciptanya 517 gol Los Merengues di semua kompetisi. Kontribusinya itu berupa 406 gol dan 111 assist.
Torehan gol maupun assist Ronaldo dengan seragam Madrid sama-sama sudah mencapai tiga digit. Tak sembarangan pemain bisa mengukir statistik seperti itu.
517 - Cristiano Ronaldo has been directly involved in 517 goals in 394 appearances for Real Madrid (406 goals, 111 assists). Iconic. pic.twitter.com/7ZuPVezyKm
— OptaJoe (@OptaJoe) June 16, 2017
Ronaldo saat ini sudah ibarat ikon bagi Madrid. Berkat kontribusinya itu juga Madrid bisa meraih sederet gelar juara, termasuk dua titel La Liga dan tiga trofi Liga Champions.
Cristiano Ronaldo (c) Real Madrid
Ronaldo diyakini sudah tidak betah di Spanyol. Penyebab terkini tentu saja tuduhan penggelapan pajak. Parahnya, dia merasa pihak Madrid tidak cukup membelanya.
Madrid harus bisa menenangkan dan meyakinkan Ronaldo jika mereka memang tak mau kehilangannya.
Klik juga:
- Ronaldo Pamit: Saya Pergi, Tak Akan Kembali
- Almeida Sesalkan Cemoohan Terhadap Ronaldo
- Hengkang, Ronaldo Diyakini Tak Akan Ke Tiongkok Atau Timur Tengah
- Ronaldo Sudah Ingin Hengkang Sejak Sebelum Final UCL
- Jika Ronaldo Ingin Hengkang, Sulit Mengubah Keputusannya
- Akhir Musim Paling Spektakuler Cristiano Ronaldo
- Ronaldo, 13 Gol Final Untuk Real Madrid
- Para Pencetak Dua Gol di Final Liga Champions
- Raja Gol La Liga - Messi 4, Ronaldo 3, Suarez 1
- Musim Fantastis Real Madrid & Cristiano Ronaldo
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Portugal: Saya Percaya Ronaldo 100 Persen
Liga Spanyol 17 Juni 2017, 23:40
-
Ketimbang Belotti, Meulensteen Sarankan MU Rekrut Morata
Liga Inggris 17 Juni 2017, 23:10
-
Gerak Cepat, PSG Kontak Agen Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 17 Juni 2017, 23:00
-
Manchester City Hubungi Ronaldo
Liga Inggris 17 Juni 2017, 22:40
-
Papin Sebut Tolisso Mirip Kroos
Liga Eropa Lain 17 Juni 2017, 22:10
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR