Bola.net - - Kapten dan bek andalan Real Madrid, Sergio Ramos, meyakini bahwa dirinya punya keinginan untuk meraih gelar Ballon d’Or. Bahkan, menurut Ramos, memenangkan Ballon d’Or bukan sesuatu impian gila baginya.
Ramos dalam beberapa musim terakhir memang jadi pemain sentral bagi Madrid. Mantan pemain Sevilla tersebut punya peran yang sangat penting dalam kesuksesan Madrid. Di antaranya dengan mendapatkan dua gelar juara Liga Champions.
“Menjadi pemenang Ballon d’Or, saya tidak melihatnya sebagai sebuah kegilaan bagi saya untuk bisa memenangkan Ballon d’Or,” kara Ramos dalam sesi wawancaranya kepada media asal Spanyol, Marca.
Nama Ramos memang kerapkali masuk dalam daftar unggulan kandidat para peraih Ballon d’Or. Namun, pemain yang kini berusia 30 tahun masih belum mampu memungkasi dominasi Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo dalam perebutan gelar pemain terbaik dunia.
Selain itu, Ramos juga terhadang dengan fakta bahwa lebih dari satu dekade terakhir, pemenang Ballon d’Or diraih oleh pemain yang berposisi sebagai penyerang atau gelandang serang. Pemain belakang terakhir yang menang Ballon d’Or adalah Fabio Cannavaro.
Sementara itu, Ramos mengaku masih punya harapan besar bersama Madrid pada musim depan. Meski ia sudah mendapatkan hampir semua trofi kompetitif bersama Madrid, Ramos mengaku masih punya ambisi besar untuk meraih gelar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergio Ramos Bicara Tentang Ronaldo, Morata, Vallejo dan Theo
Liga Spanyol 9 Juli 2017, 23:53
-
Rajin Cetak Gol, Sergio Ramos Terinspirasi Ronaldo Brasil
Liga Spanyol 9 Juli 2017, 23:08
-
James Rodriguez Ditawarkan ke Liverpool
Liga Inggris 9 Juli 2017, 23:04
-
Madrid Akan Segera Jual Kovacic
Liga Spanyol 9 Juli 2017, 22:44
-
Situasi Tak Normal Sergio Ramos di Kotak Penalti Lawan
Liga Spanyol 9 Juli 2017, 21:32
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR