
Guardiola sudah meninggalkan posisinya sebagai pelatih Barcelona akhir musim kemarin. Selama empat tahun pengabdiannya, pelatih berusia 41 tahun itu sudah memberikan banyak trofi dan banyak dipuji atas filosofi permainannya.
Musim kemarin skuad Mourinho berhasil mengalahkan anak asuh Guardiola dalam perebutan gelar juara La Liga. Namun Xavi tetap merasa jika Mourinho akan selamanya berada di bawah bayang-bayang Guardiola.
"Mourinho tak akan dicatat dalam sejarah sepak bola," tukas gelandang 32 tahun itu pada Canal+.
"Bagi saya yang terbaik adalah Guardiola. Dan dalam empat tahun memimpin klub, ia telah merevolusi sepak bola. Sebagai contoh, Chelsea boleh menjuarai Liga Champions tahun ini, namun Barca tetap menjadi acuan dalam dunia sepak bola." [initial]
LIGA SPANYOL - Callejon Ingin Tetap di Madrid (can+/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdano: Barca Takkan Sama Tanpa Guardiola
Liga Spanyol 3 Juli 2012, 18:00
-
Del Bosque, Pelatih Terhebat Dalam Sejarah
Piala Eropa 3 Juli 2012, 17:00
-
Xavi: Mourinho Tak Bakal Dicatat Sejarah!
Liga Spanyol 3 Juli 2012, 12:00
-
Alba: Del Bosque Hanya Berikan Taktik Jitu
Piala Eropa 3 Juli 2012, 04:30
-
Callejon Ingin Tetap di Madrid
Liga Spanyol 3 Juli 2012, 03:00
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR