
Bola.net - Jadwal lengkap pertandingan cabang olahraga tenis SEA Games 2025 Thailand pada 10-19 Desember 2025 di National Tennis Development Center, Nonthaburi, Bangkok. Pertandingan bisa disaksikan secara live streaming di RCTI, MNCTV, GTV, iNews, dan Sportstars.
Nomor beregu digelar pada 10-13 Desember 2025, sementara nomor individu digelar pada 14-19 Desember 2025. Tim Indonesia tercatat membawa 7 pemain putra dan 6 pemain putri. PP Pelti pun berharap mereka menyabet medali emas.
Sebagai catatan, Indonesia sukses jadi juara umum cabor tenis di SEA Games 2023 Kamboja. Secara total, Skuad Merah Putih menyabet 9 medali, yakni 4 emas, 2 perak, dan 3 perunggu.
Berikut daftar petenis Indonesia di SEA Games 2025 Thailand beserta jadwal pertandingannya.
Tim Tenis Indonesia di SEA Games 2025 Thailand
Pelatih:
- Frank van Fraaijenhoven
- Ardi Rivali
- Suharyadi
- Christ Bint
- Martin Setiawan
- Samsudin Pare
Petenis Putra:
- Muhammad Rifqi Fitriadi
- Christopher Benjamin Rungkat
- Lucky Candra Kurniawan
- Ignatius Anthony Susanto
- Justin Barki
- Tegar Abdi Satrio Wibowo
- Aldhito Ramadhan Dwi Kurniawan
Petenis Putri:
- Aldila Sutjiadi
- Janice Tjen
- Priska Madelyn Nugrono
- Anjali Kirana Junarto
- Meydiana Laviola Reinnamah
- Mischka Sinclaire Goenadi
Link Live Streaming SEA Games 2025 Thailand
Bolaneters bisa menyaksikan pertandingan SEA Games 2025 Thailand di RCTI, MNCTV, GTV, iNews, dan Sportstars dengan mengakses aplikasi RCTI+ atau situs resmi RCTI+ dengan mengklik tautan berikut https://www.rctiplus.com/.
PERHATIAN: Jadwal siaran ini bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
Jadwal Tenis Nomor Beregu SEA Games 2025
Rabu, 10 Desember 2025
- Beregu Putri - Babak Perempat final | Filipina vs Vietnam: 2-1
- Beregu Putri - Babak Perempat final | Singapura vs Malaysia: 1-2
- Beregu Putri - Babak Perempat final | Laos vs Indonesia: 0-3
Kamis, 11 Desember 2025
- Beregu Putra - Babak Perempat final | Malaysia vs Laos: 3-0
- Beregu Putra - Babak Perempat final | Filipina vs Singapura: 2-1
- Beregu Putra - Babak Perempat final | Vietnam vs Indonesia: 0-3
Jumat, 12 Desember 2025
- Beregu Putra - Babak Semifinal | Thailand vs Malaysia: 3-0
- Beregu Putra - Babak Semifinal | Filipina vs Indonesia: 1-2
- Beregu Putri - Babak Semifinal | Thailand vs Filipina: 3-0
- Beregu Putra - Babak Semifinal | Malaysia vs Indonesia: 0-3
Sabtu, 13 Desember 2025
- Beregu Putra - Final: Thailand vs Indonesia: 1-2
- Beregu Putri - Final: Thailand vs Indonesia: 1-2
Jadwal Babak 16 Besar Tenis Nomor Perorangan SEA Games 2025
Sabtu, 13 Desember 2025
- Tunggal putra | Lim Alberto Jr. (Filipina) vs Simmalavong Sataporn (Laos): 0-2
- Tunggal putra | Bounthala Daimon (Laos) vs Kumar Darrshan Suresh (Malaysia): 0-2
- Tunggal putri | Tran Thuy Thanh Truc (Vietnam) vs Desvignes Eva Marie Cheng Si (Singapura): 0-2
- Tunggal putra | Leong Mitsuki Wei Kang (Malaysia) vs Vu Ha Minh Duc (Vietnam): 2-0
- Tunggal putri | Leong Shihomi Li Xuan (Malaysia) vs Vongdala Aliya (Laos): 2-0
- Tunggal putri | Milliam Alexa Joy (Filipina) vs Wan Abdul Rahman Sharifah Elsa (Malaysia): 2-0
- Tunggal putra | Jimenez Michael Dylan Sucgang (Singapura) vs Nguyen Minh Phat (Vietnam): 2-0
- Tunggal putri | Tan Sue Yan (Singapura) vs Nguyen Thi Mai Linh (Vietnam): 2-0
Minggu, 14 Desember 2025
- Tunggal putri | Naklo Thasasporn (Thailand) vs Priska Madelyn Nugroho (Indonesia): 2-1
- Tunggal putra | Muhammad Rifqi Fitriadi (Indonesia) vs Olivarez Eric jr (Filipina): 2-0
- Tunggal putri | Pathumma Kuronen Malaylack Delilah (Laos) vs Sawangkaew Mananchaya (Thailand): 0-2
- Tunggal putra | Justin Barki (Indonesia) vs Chan Yew Tang Bill (Singapura): 0-1
- Ganda putra | Singapura vs Malaysia: 2-0
- Ganda putri | Laos vs Vietnam: 0-2
- Ganda putra | Thailand vs Laos: 2-0
- Ganda putra | Filipina vs Singapura: 2-1
- Ganda putri | Singapura vs Malaysia: 2-0
- Ganda putri | Filipina vs Malaysia: 2-1
- Ganda putri | Filipina vs Vietnam: 2-0
- Ganda putra | Malaysia vs Laos: 2-0
- Ganda putra | Filipina vs Vietnam: 2-0
- Ganda putri | Singapura vs Indonesia: 0-2
- Ganda campuran | Indonesia vs Malaysia: 2-0
- Ganda campuran | Laos vs Vietnam: 0-2
- Ganda campuran | Indonesia vs Singapura: 1-2
- Ganda putra | Vietnam vs Indonesia: 0-2
- Ganda campuran | Filipina vs Singapura: 2-0
- Ganda campuran | Malaysia vs Vietnam: 1-2
- Ganda campuran | Laos vs Thailand: 0-2
Jadwal Babak Perempat Final Tenis Nomor Perorangan SEA Games 2025
Senin, 15 Desember 2025
- Tunggal putra | Jones Maximus Parapol (Thailand) vs Chan Yew Tang Bill (Singapura): 2-1
- Tunggal putra | Leong Mitsuki Wei Kang (Malaysia) vs Simmalavong Sataporn (Laos): 2-0
- Tunggal putri | Desvignes Eva Marie Cheng Si (Singapura) vs Sawangkaew Mananchaya (Thailand): 0-2
- Tunggal putra | Kumar Darrshan Suresh (Malaysia) vs Samrej Kasidit (Thailand): 0-2
- Tunggal putri | Eala Alexandra (Filipina) vs Leong Shihomi Li Xuan (Malaysia): 2-0
- Tunggal putri | Naklo Thasasporn (Thailand) vs Tan Sue Yan (Singapura): 2-0
- Tunggal putra | Jimenez Michael Dylan Sucgang (Singapura) vs vs Muhammad Rifqi Fitriadi (Indonesia): 0-2
- Tunggal putri | Milliam Alexa Joy (Filipina) vs Janice Tjen (Indonesia): 0-2
- Ganda campuran | Thailand vs Filipina: 2-0
- Ganda campuran | Indonesia vs Vietnam: 2-0
- Ganda campuran | Vietnam vs Thailand: 0-2
- Ganda campuran | Singapura vs Filipina: 0-2
Selasa, 16 Desember 2025
- 09:00 WIB: Ganda putra - Perempat final | Malaysia vs Indonesia
- 10:00 WIB: Ganda putri - Perempat final | Indonesia vs Singapura
- 10:00 WIB: Ganda putri - Perempat final | Thailand vs Filipina
- 10:00 WIB: Tunggal putri - Semifinal | Sawangkaew Mananchaya (Thailand) vs Janice Tjen (Indonesia)
- 10:00 WIB: Tunggal putri - Semifinal | Alexandra Eala (Filipina) vs Thasaporn Naklo (Thailand)
- 10:00 WIB: Ganda putra - Perempat final | Thailand vs Filipina
- 10:00 WIB: Ganda putra - Perempat final | Singapura vs Thailand
- 10:00 WIB: Ganda putri - Perempat final | Filipina vs Indonesia
- 10:00 WIB: Ganda putri - Perempat final | Vietnam vs Thailand
- 10:00 WIB: Ganda putra - Perempat final | Indonesia vs Singapura
Jadwal Babak Semifinal Tenis Nomor Perorangan SEA Games 2025
Tuesday 16 Desember 2025
- 10:00 WIB: Tunggal Putri - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Tunggal Putri - Babak Semifinal
Rabu, 17 Desember 2025
- 10:00 WIB: Ganda Putra - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Ganda Putra - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Ganda Putri - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Ganda Putri - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Ganda Campuran - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Ganda Campuran - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Tunggal Putra - Babak Semifinal
- 10:00 WIB: Tunggal Putra - Babak Semifinal
Jadwal Babak Final Tenis Nomor Perorangan SEA Games 2025
Kamis, 18 Desember 2025
- 10:00 WIB: Ganda Putra - Final
- 10:00 WIB: Tunggal Putri - Final
Jumat, 19 Desember 2025
- 10:00 WIB: Ganda Putri - Final
- 10:00 WIB: Ganda Campuran - Final
- 10:00 WIB: Tunggal Putra - Final
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Pertandingan Tenis SEA Games 2025, 10-19 Desember 2025
Tenis 16 Desember 2025, 09:40
-
Daftar Pemain Timnas Tenis Indonesia di SEA Games 2025 Thailand
Tenis 9 Desember 2025, 09:52
LATEST UPDATE
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 24 Januari 2026
Liga Inggris 24 Januari 2026, 09:02
-
Dari Bangku Cadangan ke Man of the Match, Dimarco Buka Rahasia Kebangkitan Inter
Liga Italia 24 Januari 2026, 08:21
-
Hasil Inter vs Pisa: Sempat Tertinggal Dua Gol, Nerazzurri Hancurkan Lawan 6-2
Liga Italia 24 Januari 2026, 07:56
-
Diterpa Masalah Cedera, Liverpool Justru Tenang di Bursa Transfer Januari 2026?
Liga Inggris 24 Januari 2026, 04:15
-
Peringatan Capello: 2 Laga Ini Bisa Tentukan Nasib Scudetto Milan
Liga Italia 24 Januari 2026, 03:47
-
Capello Buka Alasan Allegri Ogah Bahas Scudetto Meski AC Milan Tampil Solid
Liga Italia 24 Januari 2026, 01:19
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
























KOMENTAR