Garuda Muda- julukan Timnas Indonesia U-23- disebut-sebut mampu mengatasi Maladewa dengan mudah. Alhasil, Dedi Kusnandar dan kawan-kawan dapat dengan mulus melenggang ke babak 16 besar.
Situasi tersebut, enggan membuat Pelatih Timnas U-23, Aji Santoso, jemawa. Justru, Aji mengingatkan pada para pemainnya supaya tetap menunjukkan penampilan terbaik kontra skuad arahan Drago Mamic tersebut. Dengan begitu, dapat kembali meraih tiga poin.
"Saya sudah ingatkan para pemain untuk tidak meremehkan tim lawan. Maladewa juga tim yang bagus. Perlu kerja keras agar bisa meraih tiga angka," ujar Aji Santoso.
Lebih jauh dikatakan Aji santoso, jika Maladewa tetap harus diwaspadai. Hal tersebut, berdasarkan pengamatannya secara langsung ketika Maladewa bertemu Thailand di laga pertama.
"Maladewa mengandalkan sentuhan satu-dua dalam bermain," imbuhnya.
"Sejauh ini, para pemain sudah siap untuk laga tersebut. Permasalahan cedera juga tidak menghampiri. Intinya, Tidak ada masalah. Semua pemain sudah siap. Selain taktik dan fisik, pemain sudah siap berlaga," terangnya.
Kepercayaan diri Garuda Muda, boleh dikatakan tengah berada di atas. Hal tersebut, menyusul hasil bagus di partai pertama lawan Timor Leste. Yakni, mampu mendulang kemenangan dengan skor telak 7-0. (esa/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-23 Menang Karena Manfaatkan Permainan Menyerang Maladewa
Tim Nasional 18 September 2014, 17:25
-
Aji Santoso: Timnas U-23 Pantang Remehkan Lawan
Tim Nasional 18 September 2014, 11:58
-
Hadapi Maladewa, Timnas U-23 Diharap Tetap Waspada
Tim Nasional 18 September 2014, 10:44
-
Lawan Maladewa, Garuda Muda Tanpa Persiapan Khusus
Tim Nasional 18 September 2014, 10:39
-
Jelang Kontra Maladewa, Aji Benahi Permainan Timnas U-23
Tim Nasional 16 September 2014, 11:55
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR