"Saat meeting sebelum pertandingan tadi, saya mengatakan bahwa Maladewa pasti akan tampil menyerang. Mereka pasti mengejar kemenangan setelah kalah pada pertandingan pertama," ujar Aji, pada Bola.net.
"Tapi, justru ini yang kami harapkan. Ketika menyerang, mereka meninggalkan banyak celah. Alhamdulillah, celah ini bisa kami manfaatkan," sambungnya.
Sebelumnya, Timnas U-23 sukses menghempaskan Timnas Maladewa empat gol tanpa balas. Ferdinand Sinaga mencetak dua gol pada laga yang dihelat di Stadion Incheon ini. Sedangkan dua gol lain masing-masing dicetak Bayu Gatra dan Ramdani Lestaluhu.
Dengan kemenangan ini, Timnas U-23 Indonesia dipastikan melaju ke Babak 16 Besar. Saat ini, mereka memuncaki Grup E dengan raihan enam poin dari dua pertandingan. Anak asuh Aji Santoso ini juga telah mencetak 11 gol tanpa belum sekalipun kebobolan. (den/fjr)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-23 Menang Karena Manfaatkan Permainan Menyerang Maladewa
Tim Nasional 18 September 2014, 17:25
-
Aji Santoso: Timnas U-23 Pantang Remehkan Lawan
Tim Nasional 18 September 2014, 11:58
-
Hadapi Maladewa, Timnas U-23 Diharap Tetap Waspada
Tim Nasional 18 September 2014, 10:44
-
Lawan Maladewa, Garuda Muda Tanpa Persiapan Khusus
Tim Nasional 18 September 2014, 10:39
-
Jelang Kontra Maladewa, Aji Benahi Permainan Timnas U-23
Tim Nasional 16 September 2014, 11:55
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR