
"Saya dengar kok ada banyak pertanyaan kenapa saya tidak lagi blusukan dan sebagainya. Yang jelas, saat ini, saya tidak lagi bisa seperti dahulu," ujar Indra Sjafri.
"Saat ini, saya ada tanggung jawab untuk melatih timnas. Saat ini, saya sudah ada tim. Beda dengan dahulu ketika saya masih harus membentuk tim. Saya nggak bisa seenaknya meninggalkan tim ini untuk blusukan," sambung pelatih kelahiran 50 tahun silam tersebut.
Namun demikian, meski mengaku tak lagi bisa blusukan, Indra menegaskan tak menutup mata dan siap memberi kesempatan bagi talenta-talenta muda Indonesia menunjukkan kemampuan dan dipantau oleh tim pelatih Timnas U-19. Namun, sambungnya, ada prosedur untuk itu.
"Saya ada waktu Sabtu-Minggu untuk itu. Pengcab-Pengcab PSSI bisa mengundang saya di hari-hari itu. Tapi, saya tidak bisa lagi seperti dulu mencari dan mengamati orang per orang," tandasnya.
Saat ini, sudah dua Pengcab PSSI yang telah memanfaatkan kesempatan yang diberikan Indra Sjafri itu. Pekan silam, 102 talenta muda Kota Batu telah dipantau oleh Indra Sjafri dan tim. Akhir pekan ini, giliran talenta-talenta muda Surabaya yang mendapat kesempatan menunjukkan kebolehan mereka.[initial]
Garuda Jaya Menatap Dunia!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indra Sjafri Tak Lagi Blusukan? Ini Alasannya
Tim Nasional 29 November 2013, 17:21
-
PSSI Upayakan Timnas U-19 Tampil Matang Jelang Piala AFC
Tim Nasional 29 November 2013, 00:21
-
PSSI dan BTN Rancang Turnamen Mini Bagi Timnas Indonesia U-19
Tim Nasional 29 November 2013, 00:05
-
PSSI Berupaya Tambah Jumlah Pengelompokan Umur di Timnas
Tim Nasional 28 November 2013, 19:59
-
Dalmiansyah Matutu Kembali Cedera
Tim Nasional 27 November 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR