
Kerja sama yang berdurasi selama tiga tahun tersebut, menitik beratkan dalam hal commercial right dan pembentukan Timnas Indonesia di semua level. Misalnya saja, mulai dari U-14-16, U-19 hingga U-23
Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Joko Driyono, pun menerangkan bentuk nyata kerja sama yang segera direalisasikannya. Yakni, menggelar turnamen mini bagi Timnas Indonesia U-19 antara Maret hingga Agustus 2014.
Tujuan utamanya, yakni mempersiapkan skuad arahan Indra Sjafri tersebut jelang berlaga di Piala AFC U-19.
"Kami berupaya mengundang Myanmar, Selandia Baru dan Jepang. Karena, kami sangat berharap Timnas U-19 tampil matang mendekati ajang Piala AFC," kata Joko Driyono.
Evan Dimas Darmono dan kawan-kawan, hingga kini terus menjalani training centre (TC)/pemusatan latihan di Batu, Jawa Timur, yang sudah dimulai sejak tanggal 9 November 2013 hingga 9 Januari 2014.
"Sebelumnya, kami mementingkan program hiburan seperti drama dan musik. Namun seiring berjalannya waktu, sepak bola berkembang menjadi tayangan paling dinanti. Karena itu, ratingnya pasti tinggi. Biasanya, penonton Timnas mencapai 20 sampai 30 persen pemirsa televisi," tambah CEO Elang Mahkota Teknologi, Sutanto Hartono.
"Kami berharap, melalui semua pertandingan Timnas usia muda yang ditayangkan SCTV dapat membangkitkan dukungan semangat dari masyarakat Indonesia terhadap perjuangan Timnas untuk mencapai prestasi," tuntasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sebagai Cadangan, Persepar Pinjam Stadion Gajayana
Bola Indonesia 29 November 2013, 17:55
-
Arema Indonesia Optimistis Menangkan Gugatan di CAS
Bola Indonesia 29 November 2013, 17:32
-
Inilah Dua Wakil Indonesia di AFC Cup 2014
Bola Indonesia 29 November 2013, 15:35
-
PSSI Upayakan Timnas U-19 Tampil Matang Jelang Piala AFC
Tim Nasional 29 November 2013, 00:21
-
PSSI dan BTN Rancang Turnamen Mini Bagi Timnas Indonesia U-19
Tim Nasional 29 November 2013, 00:05
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR