
Bola.net - - Pelatih Timnas Indonesia U-16, Fakhri Husaini, telah menentukan 17 pemain yang diberangkatkan ke Jepang untuk mengikuti sebuah turnamen. Amanar Abdilla gagal berangkat karena cedera sementara lini depan hanya menyertakan Sutan Zico.
Turnamen di Jepang tersebut rencananya akan berlangsung mulai 6-15 Maret. Turnamen ini sangat penting sebagai persiapan Timnas U-16 untuk menghadapi Piala AFF U15 dan Piala AFC U-16.
Sebelum berangkat ke Jepang, Fakhri sudah mengadakan pemusatan latihan selama dua pekan bagi pasukannya. Setelah itu, para pemain diseleksi dan yang terpilih berangkat pada hari Senin (5/3).
Berikut ini daftar pemain Timnas U-16 untuk Turnamen di Jepang (Jenesys):
Kiper: Ahludz Dzikri Fikri, Ernando Ari Sutaryadi
Belakang: Ahmad Rusadi, Fadillah Nur Rahman, Muhammad Reza Fauzan, Amiruddin Bagas Kaffa, Muhammad Salman Alfarid, Mochamad Yudha Febrian
David Maulana, Komang Teguh Trisnanda, Brylian Aldama, Rendy Juliansyah, Hamsa Lestaluhu, Mochammad Supriadi, Andre Oktaviansyah, Yadi Mulyadi
Depan: Sutan Zico
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-16 Siap Tempur di Jepang
Tim Nasional 4 Maret 2018, 18:51
-
Modal Berharga Timnas U-16 Jelang Bertolak ke Jepang
Tim Nasional 4 Maret 2018, 17:28
-
Kompetisi Ini Bikin Timnas U-16 Tak Kesulitan Cari Pemain
Bola Indonesia 30 Januari 2018, 21:17
-
Pelatih Timnas U-16 Ingin Indonesia Belajar dari Vietnam
Bola Indonesia 25 Januari 2018, 20:21
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR