Bola.net - - Gelandang Timnas Indonesia, Andik Vermansah mengucapkan terima kasih kepada dukungan masyarakat Indonesia di Stadion Pakansari tadi malam. Andik menyebut keberhasilan Timnas membekuk Vietnam tidak terlepas dari dukungan tanpa henti para supporter Indonesia di Pakansari tadi.
Keberhasilan Indonesia menembus babak semifinal Piala AFF 2016 mendapat sambutan yang luar biasa di kalangan masyarakat. Stadion Pakansari yang berkapasitas 30.000 penonton penuh dengan masyarakat Indonesia yang ingin mendukung tim kesayangan mereka berlaga.
Andik sendiri memberikan apresiasi yang besar kepada kedatangan para penonton yang dinilainya mampu mendongkrak mental bermain rekan-rekan setimnya. "Saya senang sekali [Dengan kehadiran penonton]. Mereka bisa membakar semangat semua pemain," beber Andik saat dihubungi Bola.Net seusai pertandingan.
Andik juga tidak lupa meminta doa seluruh masyarakat Indonesia agar Indonesia dapat melaju ke Final. "Mohon doa restunya semoga leg kedua berjalan lancar." tutup pemain Selangor FA tersebut.
Timnas Indonesia sendiri dijadwalkan akan melakoni leg kedua di markas Vietnam pada hari Rabu (7/12) nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Vietnam, Andik Puji Atmosfer Pakansari
Tim Nasional 3 Desember 2016, 23:36
-
Alfred Riedl Bangga Indonesia Sukses Kalahkan Vietnam
Tim Nasional 3 Desember 2016, 23:35
-
Andik: Vietnam Harusnya Dapat Kartu Merah
Tim Nasional 3 Desember 2016, 23:20
-
Bekuk Vietnam, Andik Minta Indonesia Tetap Kerja Keras
Tim Nasional 3 Desember 2016, 23:09
-
Pelatih Vietnam Syukuri Hasil 1-2 Lawan Indonesia
Tim Nasional 3 Desember 2016, 22:57
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR