
Hal tersebut terjadi setelah PSSI dan BTN berencana bakal segera mengumumkan nama pelatih tim Merah Putih, paling lambat pada akhir Februari mendatang. Ada dua opsi terkait pelatih baru ini.
"Opsi pertama adalah pelatih sementara. Lalu yang kedua adalah pelatih tetap. Hasil drawing menjadi referensi PSSI lewat BTN untuk memutuskan di akhir bulan ini," ujar Sekjen PSSI, Joko Driyono.
"Sebelumnya, ada opsi interim atau permanen. Tapi, hal tersebut belum diputuskan. Pada Maret 2015, Timnas Indonesia setidaknya akan melakoni dua pertandingan. Karena itu, pelatih harus segera diputuskan. Pertandingan persahabatan rencananya tanggal 26 dan 29 dalam periode FIFA Matchday," lanjutnya.
Nantinya, pelatih baru bertugas memoles kekuatan Indonesia menghadapi ajang Kualifikasi Piala Dunia 2018 di mana skuat Garuda langsung masuk ke putaran kedua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lama Lowong, Kursi Pelatih Timnas Senior Segera Terisi
Tim Nasional 11 Februari 2015, 16:12
-
Pengcab PSSI Jakbar Janji Tingkatkan Prestasi Bertahap
Bola Indonesia 7 Februari 2015, 20:12
-
Kinerja PSSI Dinilai Terus Membaik dan Terlihat Hasilnya
Bola Indonesia 6 Februari 2015, 20:18
-
Siagian: Semoga PSSI Lebih Baik
Bola Indonesia 6 Februari 2015, 20:12
-
La Nyalla Dianggap Ideal Jadi Ketua Umum PSSI
Bola Indonesia 6 Februari 2015, 13:21
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR