Hari ini, Rabu (1/6), RD sapaan Rahmat Darmawan telah memenuhi panggilan PSSI. Dalam pertemuan tersebut, juru taktik 49 itu mempresentasikan programnya dengan Komite Teknik dan Pengembangan.
"Saya tadi ditanya siap tidak melatih timnas, kemudian saya menjawab bahwa saya siap. Bahkan tidak usah bicara mengenai honor," ujar RD di Kantor PSSI, Senayan, Jakarta.
"Saya memang tidak ingin membicarakan honor karena kendala saya untuk melatih timnas hanya masalah keterikatan kontrak dengan T-Team saja," tambahnya.
Saat ini RD sendiri memang masih terikat kontrak dengan T-Team hingga 30 November mendatang. Namun, tidak menutup kemungkinan apabila nantinya kontrak tersebut bakal diperpanjang oleh tim asal Malaysia tersebut.
"Perpanjangan kontrak dengan T-Team sebenarnya sudah ada sinyal. Kontrak saya satu tahun dengan opsi satu tahun lagi," tutur RD.
Selain RD, tiga nama lainnya yang menjadi kandidat calon pelatih timnas senior adalah Nilmaizar, Indra Sjafri dan Rudy Keltjes. (fit/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Harapan Arema Cronus Pada Kepengurusan PSSI Mendatang
Bola Indonesia 1 Juni 2016, 15:35
-
Arema Cronus Tak Sekadar Minta KLB PSSI
Bola Indonesia 1 Juni 2016, 15:00
-
Pengacara Sebut La Nyalla Korban Kepentingan Non-Hukum
Bola Indonesia 1 Juni 2016, 14:43
-
Tak Pikirkan Gaji, RD Siap Latih Timnas Indonesia
Tim Nasional 1 Juni 2016, 14:20
-
Siap Latih Timnas, RD Minta PSSI Komunikasi Dengan T-Team
Tim Nasional 1 Juni 2016, 12:35
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR