"Sudah ada pembicaraan dengan pihak Federasi Sepakbola Argentina (AFA). Sesuai jadwal yang tersedia, kemungkinan tanggal 6 Februari tahun depan. Sekarang komunikasi lanjutan sedang dilakukan Sekretaris Jenderal PSSI Tri Goestoro,'' ungkap Direktur Media PSSI, Tommy Rusihan Arief.
Sebelumnya, sesuai agenda FIFA, pertandingan persahabatan versus Argentina akan berlangsung 14 November 2012.
"Tetapi PSSI sepakat tanggal 6 Februari 2013, karena November Timnas Indonesia sudah siap-siap berangkat ke Malaysia berlaga di Piala AFF 2012,'' lanjut Tommy Arief.
Selain Timnas Argentina, sepanjang tahun 2013, PSSI juga sudah mengagendakan pertandingan persahabatan dengan Timnas Uruguay, Chile, Kolombia, Paraguay, Peru, dan Costa Rica. Dilanjutkannya, pihak yang sudah mendekati kesepakatan adalah dengan Chile, Kolombia, Paraguay, Peru, dan Costa Rica.
"Ini merupakan agenda yang sudah dirancang PSSI untuk laga persahabatan sepanjang tahun 2013. Timnas Indonesia memerlukan pertandingan persahabatan yang berkualitas untuk menambah pengalaman para pemain kita," papar Tommy Arief. (esa/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas Indonesia Hadapi Argentina di SUGBK
Tim Nasional 30 Agustus 2012, 20:00
-
PSSI Jajaki Kerja Sama Dengan Polandia
Tim Nasional 30 Agustus 2012, 18:35
-
Dualisme Organisasi, PSSI Jambi Rombak Tim PON
Bola Indonesia 30 Agustus 2012, 13:15
-
Bob Hippy: La Nyalla Asal Omong
Bola Indonesia 29 Agustus 2012, 22:05
-
LPIS Akui Masih Kedodoran Urus Timnas
Bola Indonesia 29 Agustus 2012, 17:48
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR