Laga antara timnas U-19 kontra Kamboja akan tersaji di Youth Football Training Centre, Hanoi, Vietnam, Selasa (20/9). Ini laga terakhir Dimas Drajat dan kawan-kawan setelah sebelumnya berhasil mengalahkan Laos dengan skor, 3-1.
"Kami akan all out, apalagi ini laga terakhir kami. Kami ingin pulang ke Indonesia dengan dua kemenangan, meski gagal lolos ke babak semifinal," ujar pelatih timnas U-19, Eduard Tjong.
Juru taktik yang biasa disapa Edu ini mengaku bahwa dia sudah mempelajari gaya permainan Kamboja. Meski mereka di laga sebelumnya kalah 0-3 dari Myanmar, Edu tak mau timnya memandang remeh.
"Kamboja tim yang bagus, dan kami sangat waspada. Saya ingin anak-anak tidak meremehkan Kamboja karena mereka bermain cukup cepat dan berbahaya," tuturnya.
Baik Indonesia maupun Kamboja memang harus rela tersingkir di babak fase grup B. Indonesia saat ini berada di posisi ke-4 klasemen sementara grup B, sementara Kamboja ada di peringkat ke-5.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Timnas U-19 Berburu Kemenangan di Laga Pamungkas
Tim Nasional 20 September 2016, 09:45
-
Timnas U-19 Targetkan Menang di Dua Laga Sisa
Tim Nasional 16 September 2016, 20:31
-
Meski Kalah, Edu Tetap Puas Dengan Kinerja Timnas U-19
Tim Nasional 16 September 2016, 19:34
-
Pelatih Timnas U-19 Tak Mau Menyerah: Indonesia Belum Habis!
Tim Nasional 16 September 2016, 10:01
-
Lupakan Kekalahan Atas Thailand, Timnas U-19 Fokus Lawan Australia
Tim Nasional 15 September 2016, 08:21
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR