Itu adalah brace ke-17 Aduriz untuk Bilbao di semua laga kompetitif. Aduriz telah melewati prestasi mantan mesin gol Bilbao, yaitu Fernando Llorente. Llorente mengemas 16 brace selama memperkuat Bilbao periode 2005-2013. Sekarang, Llorente di Sevilla setelah dua tahun berseragam Juventus.
17 - With these two goals, Aritz Aduriz has already scored more braces for Athletic Club in competitive games than Llorente (16). Eternal
— OptaJose (@OptaJose) September 17, 2015
Meladeni Augsburg di San Mames, Bilbao tertinggal oleh gol Halil Altintop pada menit 15. Bilbao berbalik menang berkat brace Aduriz menit 55 dan 66 serta satu gol Markel Susaeta di menit 90.
Pada laga Grup L lainnya, Partizan menang 3-2 menjamu AZ Alkmaar. Pada matchday 2 yang dimainkan 1 Oktober mendatang, Bilbao akan melawat ke markas AZ, sedangkan Augsburg menjamu Partizan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aduriz Lewati Prestasi Llorente
Liga Eropa UEFA 18 September 2015, 12:48 -
Athletic Bilbao Resmi Dapatkan Raul Garcia
Liga Spanyol 31 Agustus 2015, 21:29 -
Banding Barca untuk Kurangi Hukuman Gerard Pique Ditolak
Liga Spanyol 28 Agustus 2015, 02:15 -
Statistik dan Fakta: Bilbao 0-1 Barcelona
Liga Spanyol 24 Agustus 2015, 15:00 -
Pertahanan Barca Solid, Bos Bilbao Lempar Pujian
Liga Spanyol 24 Agustus 2015, 12:05
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR