
Bola.net - Manajer Manchester United, Ruben Amorim enggan mengomentari rumor transfer Alejandro Garnacho. Ia enggan banyak bicara soal rumor tersebut.
Sejak pekan lalu, Garnacho ramai dikabarkan akan meninggalkan Manchester United. Winger muda itu dikabarkan sedang dipepet oleh klub asal Italia, Napoli.
Dalam 24 jam terakhir, Napoli dikabarkan sudah semakin dekat untuk mengamankan jasa Garnacho. Mereka dilaporkan akan segera mencapai kata sepakat dengan MU untuk transfer sang winger.
Dalam konferensi persnya baru-baru ini, Amorim dimintai keterangan terkait kondisi Garnacho. Sang manajer memilih bungkam atas hal ini.
Simak komentar lengkap sang manajer di bawah ini.
Bukan Waktu yang Tepat

Dalam momen tersebut, awak media mencoba mengonfirmasi apakah Garnacho benar-benar akan pindah ke Napoli dalam waktu dekat ini.
Namun Amorim menolak mengomentari kondisi tersebut, karena menurutnya ini bukan waktu yang tepat untuk membahas rumor transfer.
"Saya tidak mau membicarakan hal itu (rumor transfer) terutama sebelum pertandingan," ungkap Amorim yang dikutip Manchester Evening News.
Fokus Penuh

Amorim menyebut bahwa ia tidak mau konsentrasinya terganggu dengan hal lain jelang laga.
Itulah mengapa ia ogah membahas masalah transfer dan fokus untuk memenangkan pertandingan besok.
"Mari kita fokus ke pertandingan besok. Pertandingan ini sangat penting untuk dimenangkan karena kami tidak mau bermain di playoff Liga Europa," pungkasnya.
Laga Berikutnya

Manchester United akan memainkan pertandingan ketujuh Liga Europa 2024/2025.
Mereka akan menjamu wakil Skotlandia, Rangers di Old Trafford pada hari Jumat (24/1/2025) dini hari nanti.
Klasemen Premier League
(Manchester Evening News)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alejandro Garnacho Semakin Dekat Pindah ke Napoli, Ruben Amorim: No Comment!
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2025, 21:42
-
Jamu Rangers, 3 Poin Harga Mati untuk Manchester United
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2025, 21:16
-
Manchester United vs Rangers, Panggung Kebangkitan Setan Merah
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2025, 21:04
-
Manchester United Ambil Ancang-ancang Beli Penyerang, 4 Nama Masuk Pantauan
Liga Inggris 22 Januari 2025, 19:56
-
Bikin Blunder Fatal, Legenda MU Bela Andre Onana
Liga Inggris 22 Januari 2025, 18:37
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR