Hasil imbang tanpa gol menjadi akhir dari laga Lazio kontra Tottenham pada dini hari tadi. Hal tersebut tidak terlepas dari kecemerlangan Lloris di bawah mistar gawang serta kesalahan yang dilakukan oleh Libor Kozak.
Terlepas dari itu semua, kiper timnas Prancis ini memuji penampilan bagus Lazio yang mampu menggagalkan ambisi Tottenham untuk membawa pulang tiga angka.
"Lazio benar-benar sangat bagus. Sangat sulit untuk menemukan celah, namun ini adalah poin yang bagus saat bertandang ke Lazio," tutur Lloris.
Hasil tersebut membuat posisi Spurs belum aman 100 persen. Pasalnya, saat ini mereka hanya terpaut dua poin dari Pananthinaikos yang bisa saja menyalip mereka di laga terakhir. Kedua tim haru memainkan laga hidup-mati di matchday terakhir nanti. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lloris: Saya Ingin Terus Bermain
Liga Inggris 23 November 2012, 20:09
-
Laziale Beri Penghormatan Spesial Bagi Gascoigne
Bolatainment 23 November 2012, 13:09
-
Villas-Boas: Lazio Membuat Spurs Amat Tertekan
Liga Eropa UEFA 23 November 2012, 10:50
-
AVB Minta UEFA Bertindak Cepat
Liga Eropa UEFA 23 November 2012, 06:25
-
Lloris Puji Penampilan Apik Lazio
Liga Eropa UEFA 23 November 2012, 05:56
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR