Melawat ke Berne untuk melakoni matchday ketiga Liga Europa, Partenopei harus menyerah 0-2. Posisi mereka kini melorot ke peringkat ketiga Grup I dengan poin 6, tapi kalah head-to-head dari Young Boys dan Sparta Praha. Tak ayal Benitez mengecam kelemahan mental anak asuhnya, terutama di aspek defensif.
"Kami kehilangan intensitas bertahan saat mereka punya peluang, itulah sebabnya mengapa kami kecolongan. Saya mengharap laga bakal beda, kami mengendalikan laga tapi setelah mencetak gol mereka bertahan total. Di gol kedua, kami gagal mencegahnya karena kesalahan marking. Ini sudah sering terjadi," keluhnya.
Pria asal Spanyol itu menambahkan, "Di babak pertama, kami bisa menghantam mereka dengan serangan balik, tapi setelah tertinggal kami kehilangan intensitas dan kecepatan untuk menghindari serangan balik mereka. Kami kehilangan hasrat untuk menang beberapa kali di musim ini, kami harus memperbaiki itu." (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vertonghen: Kane Punya Spirit Ronaldo
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2014, 18:49
-
Mazzarri Akui Situasi Inter Tengah Gawat
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2014, 10:50
-
Napoli Terkapar di Swiss, Benitez Meradang
Liga Eropa UEFA 24 Oktober 2014, 10:30
-
Highlights UEL: PSV Eindhoven 1-1 Panathinaikos
Open Play 24 Oktober 2014, 06:42
-
Highlights UEL: Standard Liege 0-0 Sevilla
Open Play 24 Oktober 2014, 06:36
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR