
"Arema memiliki pemain dan pelatih yang bagus. Mereka juga disokong oleh manajemen yang bagus. Saya berharap mereka bisa mengalahkan Kitchee dan lolos ke babak berikutnya," ujar Segrt.
Lebih lanjut, Segrt menjelaskan alasan dukungannya bagi Arema di ajang AFC Cup tak lepas dari status mereka yang bukan hanya mewakili klub tapi juga Indonesia. "Di sini, Arema merupakan wakil dari Indonesia. Karena itulah kita akan dukung mereka, demi Indonesia," tegas mantan Pelatih Bali Devata ini.
Sementara itu, lolosnya Arema ke Babak 16 Besar AFC Cup turut berimbas pada jadwal mereka di kompetisi domestik. Salah satu laga Arema yang dipastikan bakal berubah jadwalnya adalah leg kedua Piala Indonesia, kala Legimin Raharjo dan kawan-kawan mendapat giliran menjamu PSM Makassar.
Menurut jadwal sebelumnya, pertandingan yang bakal digelar di Stadion Gajayana Malang ini akan dihelat 23 Mei mendatang. Namun, karena pada hari yang sama Arema akan menantang Kitchee, maka pertandingan itu baru akan digelar satu pekan kemudian, Rabu (30/05). (den/end)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Petar Segrt Doakan Arema Indonesia Sukses di AFC Cup
Asia 17 Mei 2012, 14:30
-
Petar Segrt Bangga Bisa Kalahkan Arema
Bola Indonesia 17 Mei 2012, 06:00
-
Petar: Tidak Bagus Menekan Wasit Sebelum Laga
Bola Indonesia 16 Mei 2012, 09:00
-
Peluang Juara Sulit, Petar Segrt Target Runner Up
Bola Indonesia 14 Mei 2012, 15:25
-
2 Bulan Gaji Petar Segrt Belum Dibayar
Bola Indonesia 14 Mei 2012, 09:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR