Laga di Wembley Stadium itu, Rabu (08/8), berjalan cukup sengit dan berimbang. Jepang sempat memimpin lewat gol pemain depan Yuki Otsu di menit ke-12 sebelum akhirnya Meksiko bangkit dan berbalik menang dengan tiga gol balasan.
Meksiko sukses menyamakan kedudukan berkat gol striker Marco Fabian pada menit 31 dan menutup babak pertama dengan skor imbang. Pada paruh kedua, Meksiko membuktikan diri lebih baik daripada Jepang.
Forward Oribe Peralta membawa timnya membalikkan keadaan pada menit 65. Kemudian, gelandang Javier Cortes, yang menggantikan Javier Aquino beberapa menit sebelum peluit panjang, melengkapi kemenangan Meksiko berkat golnya di penghujung laga.
Susunan pemain Meksiko
Corona (GK) (C), Jimenez, Salcido, Mier, Chavez, Fabian (gol 31', kuning 69'), Peralta (gol 65'), Dos Santos (Jimenez 46'), Aquino (Cortes 90' - gol 93'), Reyes, Enriquez.
Susunan pemain Jepang
Gonda (GK), Tokunaga, Ohgihara (Saito 83'), Sakai (kuning 58'), Yoshida (C), Otsu (gol 12'), Higashi (Sugimoto 71'), Nagai, Suzuki, Yamaguchi, Kiyotake (Usami 77').
Statistik Meksiko - Jepang
Gol: 3 - 1
Shots: 12 - 12
Shots on goal: 5 - 2
Penguasaan bola: 54% - 46%
Kartu kuning: 1 - 1. (l2012/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Olimpiade London 2012: Meksiko 3-1 Jepang
Open Play 8 Agustus 2012, 10:46
-
Olimpiade: Brasil dan Meksiko Akan Berebut Emas di Final
Bola Dunia Lainnya 8 Agustus 2012, 08:36
-
Olimpiade: Tekuk Korsel, Brasil ke Final Hadapi Meksiko
Bola Dunia Lainnya 8 Agustus 2012, 04:22
-
Olimpiade: Bungkam Jepang, Meksiko ke Final
Bola Dunia Lainnya 8 Agustus 2012, 01:35
-
Olimpiade: Meksiko Tantang Jepang di Semifinal
Bola Dunia Lainnya 5 Agustus 2012, 02:30
LATEST UPDATE
-
Burnley vs Man Utd: Misteri Menit 61, Mengapa Bruno Fernandes Ditarik Keluar?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:44
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR