
Dengan begitu, pemain 23 tahun itu naik secara signifikan 5 peringkat setelah musim lalu hanya berada di peringkat ke-7. Neymar juga sukses mengungguli sang kolega Lionel Messi dan mega bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo.
Dilansir dari Sports Pro sendiri, Neymar telah memegang sejumlah produk ternama. Selain produk olahraga, ia juga telah bekerja sama dengan perusahaan penyedia produk elektronik, kebutuhan sehari-hari dan lainnya.
Bahkan, belum lama ini, dia dilaporkan telah menjalin kerja sama dengan perusahaan pisau cukur pria, Gillete dan juga peruahaan jeans, Replay.
Sejak perhelatan Piala Dunia 2014 lalu, nama Neymar di dunia hiburan memang naik dengan cepat. Dari semua kesepatan tersebut, setiap lima tahun, mantan penggawa Santos itu meraup keuntungan sebesar 75 juta Dollar (sudah termasuk gaji).[initial]
Berikut 10 pemain di daftar Most Marketable Athlete:
1. Eugenie Bouchard (Tenis)
2. Neymar da Silva (Sepakbola)
3. Jordan Spieth (Golf)
4. Missy Franklin (Renang)
5. Lewis Hamilton (F1)
6. Virat Kohli (Kriket)
7. Stephen Curry (Basket)
8. Kei Nishikori (Tenis)
9. Katarina Johnson-Thompson (Atletik)
10. Usain Bolt (Atletik)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Hanya Akan Jadi Eksekutor Bola Mati Bila Dapat 'Izin' Messi
Liga Spanyol 25 September 2015, 15:26
-
Enrique Masih Berharap Turan Bisa Didaftarkan
Liga Spanyol 25 September 2015, 12:13
-
Lupakan Kekalahan, Neymar Main Skuter
Open Play 25 September 2015, 12:00
-
Pele Ingin Neymar Pecahkan Rekor Brasil
Liga Spanyol 25 September 2015, 11:55
-
Iniesta: Kekalahan Barca Amat Menyakitkan
Liga Spanyol 25 September 2015, 11:47
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR