Seperti yang diberitakan sebelumnya, hubungan antara kedua figur penting di dunia sepakbola tersebut memburuk setelah Blatter memberikan opini yang mendiskreditkan Ronaldo dalam sebuah forum yang diadakan oleh Oxford University.
Kemarin (29/11) Blatter bertemu dengan Ketua Asosiasi Pemain Profesional Portugal, Joaquim Evangelista di markas FIFA, Zurich. Evangelista membawakan hadiah spesial bagi Blatter berupa kaus dengan foto Ronaldo berkostum Seleccao terpampang di bagian depan.
Evangelista dan Blatter bersama kaus bergamber Ronaldo (c) ASEvangelista dan Blatter lantas berfoto dengan kaus tersebut sebagai tanda itikad baik dari kubu Portugal dan FIFA untuk memperbaiki hubungan mereka yang sempat memburuk.
"Saya yakin di masa depan hubungan kedua pihak akan kembali normal. Presiden FIFA ingin menunjukkan respek bagi sosok yang menurut saya merupakan pemain terbaik di dunia," kata Evangelista.[initial]
Baca Juga
- Jawab Komentar Blatter, Ronaldo: Saya Bukan Komandan!
- Di Stefano: Ejek Ronaldo, Blatter Hanya Sedang Bercanda
- Blatter Sanjung Ronaldo, Tetapi Tetap Pilih Messi
- Puji Ronaldo Lewat Twitter, Blatter Ditertawakan Panelis ESPN
- Jadi Pahlawan Portugal, Ronaldo Disanjung Blatter
- 'Blatter Tak Punya Rasa Hormat Pada Ronaldo dan Portugal'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez: Ronaldo Terbaik di Muka Bumi dan Akan Pensiun di Madrid
Liga Spanyol 30 November 2013, 22:34
-
Capello: Empat Gol Sulit Ronaldo Patut Diganjar Ballon d'Or
Liga Champions 30 November 2013, 21:20
-
Ronaldo Pulih, Tetapi Absen Hadapi Valladolid
Liga Spanyol 30 November 2013, 11:35
-
Blatter Berfoto Dengan Kaus Bergambar Ronaldo
Bolatainment 30 November 2013, 08:19
-
Kaki Ronaldo 'Diamankan' Seharga 103 Juta Euro
Bolatainment 30 November 2013, 04:56
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR