Dengan akun tersebut, para penggemar The Reds maupun penggemar Henderson bisa berinteraksi langsung dengan pemain yang bersangkutan. Media sosial saat ini menjadi salah satu sarana bagi para suporter di mana pun berada untuk saling berinteraksi satu sama lain dengan pemain idolanya.
Dan sebagai penanda kedatangannya di dunia Twitter, gelandang berusia 24 tahun sudah berkicau sederhana melalui akun @JHenderson. "Akhirnya punya Twitter... Lebih baik terlambat daripada tidak sama sekali!"
Finally on twitter.... Better late than never!
— Jordan Henderson (@JHenderson) February 18, 2015
Meski belum genap sehari hadir di Twitter, namun follower Henderson seketika membanjir. Hingga saat ini tercatat bahwa pemain timnas Inggris tersebut sudah memiliki lebih dari 31.000 pengikut. (twt/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Henderson Gabung Twitter, Carragher Beri Sambutan Kocak
Open Play 18 Februari 2015, 23:05
-
Rodgers Enggan Remehkan Kekuatan Besiktas
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2015, 22:44
-
Rodgers Ingin Menangi Liga Europa
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2015, 22:24
-
Pjanic Tolak Tawaran Liverpool?
Liga Inggris 18 Februari 2015, 22:08
-
Lambert: Liverpool Buruk di Liga Champions, Kini Incar Liga Europa
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2015, 22:05
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR