
Ketiga ganda putri Indonesia disingkirkan pasangan dari China. Sebelumnya, Pia Zebadiah Bernadeth/Rizki Amelia Pradipta lebih dulu takluk pada unggulan keempat Ma Jin/Tang Jinhua dengan skor 15-21, 10-21. Menyusul kemudian Anneke Feinya Agustin/Della Destiara Haris yang menyerah pada unggulan pertama Wang Xiaoli/Yu Yang 13-21, 21-15, 12-21.
Pada game kedua, Nitya/Greysia sebenarnya berpeluang memaksa Cheng Shu/Yixin bermain rubber game ketika menyamai kedudukan 20-20. Namun lawan mereka tetap menekan meskipun diancam oleh Nitya/Greysia.
"Saat mereka menekan, pertahanan kami belum siap. Akhirnya malah lepas," kata Nitya. Meski begitu, kedua pasangan ini mengaku cukup puas dengan permainan mereka kali ini. "Setidaknya kami tidak mati sendiri. Tetapi terus berjuang sehingga tidak terlalu kecewa," tambahnya.
Greysia menambahkan permainan keduanya juga semakin padu tetapi tetap butuh peningkatan, baik bagi masing-masing individu maupun secara pasangan. "Agar kami semakin kompak," kata Greysia yang mengaku selalu senang bermain di Istora dengan dukungan penuh penonton. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tontowi/Liliyana Terlalu Tangguh Bagi Pasangan Malaysia
Bulu Tangkis 14 Juni 2013, 21:31
-
Nitya/Greysia Tersingkir, Wakil Ganda Putri Kandas
Bulu Tangkis 14 Juni 2013, 20:30
-
Tommy Sugiarto Susul Hayom Rumbaka ke Semifinal
Bulu Tangkis 14 Juni 2013, 20:20
-
Tersingkir dari Indonesia Open 2013, Belaetrix Menyesal
Bulu Tangkis 14 Juni 2013, 19:10
-
Kalahkan Wakil China, Ahsan/Hendra ke Semifinal
Bulu Tangkis 14 Juni 2013, 18:55
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Charlton vs Chelsea: Tosin Adarabioyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 05:47
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR