Bola.net - - Bintang Formula 1 Fernando Alonso memberikan dukungannya kepada Real Madrid untuk mengalahkan Liverpool di final Liga Champions.
Liverpool ingin memenangkan gelar Eropa keenam mereka ketika mereka berkunjung di NSC Olimpiyskiy Stadium di Kiev pada Minggu dini hari WIB. Namun, mereka akan menghadapi tantangan dari Real Madrid.
Los Blancos sudah meraih trofi Liga Champions secara beruntun dalam dua musim terakhir. Tahun ini mereka ingin menjadi tim pertama yang meraih tiga trofi secara beruntun.
Alonso sendiri memang dikenal sebagai penggemar berat Real Madrid. Oleh karena itu, juara dunia F1 itu tentu saja ingin melihat tim kesayangannya mengangkat trofi Si Kuping Besar.
"Saya kira akan ada pendukung Liverpool di tim dan saya akan menemukan itu pada Sabtu malam," kata Alonso kepada Sky Sports.
"Saya adalah penggemar Real Madrid dan anggota Real Madrid jadi saya berharap mereka bisa menang pada hari Sabtu tetapi pertandingan akan sangat ketat dan itu tidak akan semudah itu.
"Saya berada di tim Inggris sehingga akan ada banyak mekanik yang mendukung Liverpool, tapi itu adalah sesuatu yang harus saya hadapi pada akhir pekan ini.(sky/ada)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Final Yang Menarik

"Ini akan menjadi pertandingan yang menarik. Mereka adalah dua tim terbaik di Eropa, mereka memiliki 17 gelar Liga Champions di antara mereka, sehingga tidak bisa menjadi final yang lebih baik daripada yang satu ini."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Karembeu: Zidane Bisa Jadi Pelatih Nomor 1
Liga Champions 26 Mei 2018, 23:18
-
Final Liga Champions: Liverpool Tahu Real Madrid Favorit Juara
Liga Champions 26 Mei 2018, 23:00
-
Final Liga Champions, Chiellini dukung Liverpool
Liga Champions 26 Mei 2018, 21:38
-
Mereka Yakin Real Madrid Akan Bantai Liverpool 3-1
Liga Champions 26 Mei 2018, 21:35
-
Bintang WWE: Mudah Untuk Madrid Kalahkan Liverpool
Liga Champions 26 Mei 2018, 21:24
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR