Satu hal tersebut adalah raihan gelar Liga Champions kesepuluh atau yang lebih sering disebut dengan La Decima. Ya, El Real yang sudah mengkoleksi sembilan trofi 'kuping besar' terakhir kali memenanginya pada 2002 silam, atau lebih dari 10 tahun lalu.
Oleh karena itu, bintang mereka yang baru saja memperpanjang kontraknya, Cristiano Ronaldo sangat ingin mempersembahkan gelar prestisius tersebut. Pemain asal Portugal itu pun yakin jika musim ini klubnya akan meraihnya.
"Cepat atau lambat kami akan memenanginya. Saya pikir tahun ini kami akan juara." ujar Ronaldo ketika ditanya tentang La Decima seperti dikutip AS.
Dengan datangnya beberapa pemain top dunia semisal Asier Illarramendi, Isco, dan juga pemain termahal dunia, Gareth Bale, sah-sah saja jika Ronaldo yakin bahwa Liga Champions musim ini akan menjadi milik mereka.
CR7 bersama Los Blancos akan memulai perjalanan mereka merebut La Decima dengan bertandang ke rumah raksasa Turki, Galatasaray pada Rabu (17/9) dini hari. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergio Ramos Kaget Dengan Kemampuan Bale
Liga Spanyol 16 September 2013, 22:42
-
Mourinho Berharap Casillas Tiru Performa Diego Lopez
Liga Spanyol 16 September 2013, 22:39
-
Mourinho: Wajar Jika Ronaldo Perpanjang Kontrak
Liga Spanyol 16 September 2013, 22:21
-
Cedera, Kaka Ogah Dibayar Milan
Liga Italia 16 September 2013, 20:12
-
Liga Spanyol 16 September 2013, 19:32

LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR