
Bola.net - Berikut jadwal pertandingan dan live streaming Liga Champions antara Juventus melawan Lille pada hari Rabu, 6 November 2024.
Laga Lille vs Juventus ini merupakan laga matchday 4 league phase Liga Champions 2024/2025. Duel ini bakal digelar di Stade Pierre-Mauroy pada pukul 03.00 dan bisa ditonton via layanan live streaming di Vidio.
Laga ini akan jadi laga yang menarik bagi Juventus. Sebab inilah pertama kalinya mereka bertemu dengan Lille.
Juventus pasti berharap untuk bisa menang. Modal mereka cukup bagus.
Dalam lima laga terakhirnya di semua ajang kompetisi, mereka memang dua kali, seri dua kali, dan kalah sekali saja. Salah satu kemenangan didapat di laga terakhirnya yakni 2-0 saat melawan Udinese.
Untuk laga ini Juventus tak akan diperkuat Danilo yang terkena skorsing. Kemudian Nico Gonzalez, Douglas Luiz, Arkadiusz Milik, dan Bremer cedera.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Prediksi Susunan Pemain Lille vs Juventus

Lille (4-2-3-1): Chevalier; Gudmundsson, Mandi, Diakite, Toure; Mukau, Andre; Sahraoui, Gomes, Zhegrova; David.
Pelatih: Bruno Genesio.
Info skuad: Thomas Meunier (cedera), Andre Gomes (cedera), Remy Cabella (cedera), Hakon Haraldsson (cedera), Ismaily (cedera), Samuel Umtiti (cedera), Nabil Bentaleb (cedera), Ethan Mbappe (cedera), Tiago Santos (cedera).
Juventus (4-2-3-1): Di Gregorio; Cambiaso, Kalulu, Gatti, Savona; Fagioli, McKennie; Yildiz, Koopmeiners, Conceicao; Vlahovic.
Pelatih: Thiago Motta.
Info skuad: Danilo (suspended), Nico Gonzalez (cedera), Douglas Luiz (cedera), Arkadiusz Milik (cedera), Bremer (cedera).
Head to Head Lille vs Juventus

Catatan pertemuan
Lille dan Juventus tak pernah bertemu sebelumnya. Pertemuan ini akan menjadi pertemuan pertama mereka.
5 pertandingan terakhir Lille (M-S-M-M-S)
06/10/24 Lille 2-1 Toulouse (Ligue 1)
19/10/24 AS Monaco 0-0 Lille (Ligue 1)
24/10/24 Atletico Madrid 1-3 Lille (Liga Champions)
27/10/24 Lens 0-2 Lille (Ligue 1)
02/11/24 Lille 1-1 Lyon (Ligue 1).
5 pertandingan terakhir Juventus (M-K-S-S-M)
20/10/24 Juventus 1-0 Lazio (Serie A)
23/10/24 Juventus 0-1 Stuttgart (Liga Champions)
28/10/24 Inter Milan 4-4 Juventus (Serie A)
31/10/24 Juventus 2-2 Parma (Serie A)
03/11/24 Udinese 0-2 Juventus (Serie A).
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Juventus

Kompetisi: Liga Champions 2024/2025
Pertandingan: Lille vs Juventus
Stadion: Stade Pierre-Mauroy
Hari: Rabu, 6 November 2024
Kickoff: 03.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio - KLIK DI SINI
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Klasemen Liga Champions
Baca Juga:
- Prediksi Lille vs Juventus 6 November 2024
- Khephren Thuram Bukan Paul Pogba!
- Jadwal Lengkap Serie A 2024/2025
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2024/2025
- Lawan Juventus Berikutnya: Lille, sang Penakluk Duo Madrid
- Sebuah Dedikasi dari Khephren Thuram buat Paul Pogba
- Rapor Pemain Juventus di Kandang Udinese: Nicolo Savona Tunjukkan Kematangan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Lille vs Juventus - Liga Champions
Liga Champions 5 November 2024, 23:54
-
Khephren Thuram Bukan Paul Pogba!
Liga Italia 5 November 2024, 14:20
-
Prediksi Lille vs Juventus 6 November 2024
Liga Champions 5 November 2024, 06:54
-
Lawan Juventus Berikutnya: Lille, sang Penakluk Duo Madrid
Liga Champions 3 November 2024, 17:00
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55





















KOMENTAR