Alvaro Negredo yang kini bermain bersama Manchester City akan bertamu ke kandang Barcelona, Nou Camp di leg kedua babak 16 besar Liga Champions. Dan kakak Negredo, Ruben Negredo berharap adiknya dapat membantu City lolos dengan mengalahkan tuan rumah.
"Saya berharap Alvaro mencetak gol, atau pemain lain yang melakukannya. Ini adalah pertandingan yang sangat penting bagi mereka," ujar Ruben Negredo yang kini bermain di CF Badalona yang berkompetisi di divisi tiga Catalonia.
"Saat ini, Barca tengah memprihatinkan dan ini yang harus City manfaatkan. City lebih baik dari Valladolid dan kami akan melihat apakah City dapat melakukan kudeta," tandasnya.
Tentu mencetak gol ke gawang Barcelona bukan perkara mudah. Di leg pertama, Negredo selalu gagal lepas dari kawalan pemain Barca. Mampukah Negredo mencetak gol di Spanyol? Menarik ditunggu.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joe Hart Yakin Manchester City Bisa Singkirkan Barcelona
Liga Champions 12 Maret 2014, 23:13
-
Xavi: Manchester City Inginkan Messi? Lupakan!
Liga Champions 12 Maret 2014, 20:34
-
'Ingin Kalahkan Barca? City Kudu Berbenah'
Liga Champions 12 Maret 2014, 20:01
-
Keluarga Negredo Dukung Man City Tekuk Barcelona
Liga Champions 12 Maret 2014, 17:08
-
Cech Waspadai Tabungan Laga Man City
Liga Inggris 12 Maret 2014, 16:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR