Salah satu agenda yang akan dibicarakan ketika Roberto Mancini bertemu untuk pertama kalinya dengan Begiristain adalah soal pembelian Neymar. Mancini kabarnya sangat menginginkan Neymar, lebih dari pemain lainnya.
Mancini telah beberapa kali mengirimkan pemandu bakat terbaiknya, Attilio Lombardo untuk memantau Neymar secara langsung. Penilaian bagus Lombardo sepertinya membuat Mancini ingin segera mendapatkan jasa penyerang Brasil itu.
Namun Neymar selalu mengatakan bahwa dirinya belum bersedia meninggalkan Brasil sebelum Piala DUnia 2014. Selain itu, Barca dikabarkan telah membayar uang muka untuk Neymar.
"Saya membaca bahwa Barca telah membeli Neymar, tapi saya tak tahu apakah berita itu benar. Saya senang dan tak sabar bekerja dengan Direktur Olahraga yang baru, karena ia tahu beberapa hal rahasia. kami bisa bergerak cepat untuk mendapat pemain incaran," ucap Mancini. (tdm/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini: Ya, Kami Berniat Datangkan Neymar
Liga Inggris 4 November 2012, 18:15
-
Balotelli, Raja Tendangan Penalti di Liga Inggris
Liga Inggris 4 November 2012, 17:00
-
Imbang, Mancini Salahkan Balotelli
Liga Inggris 4 November 2012, 14:00
-
Mancini Minta City Serobot Neymar
Liga Champions 4 November 2012, 11:45
-
Mancini: City Lebih Layak Bungkam West Ham
Liga Inggris 4 November 2012, 07:00
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR