Bola.net - - Legenda Barcelona Xavi menyebut PSG tidak inferior ketimbang Real Madrid dan bahkan menyebut permainan tim asal Prancis itu sebagus Blaugrana.
Ucapan itu ia lontarkan setelah melihat PSG bermain melawan Madrid di leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Santiago Bernabeu. Saat itu meski bermain sebagai tamu, pasukan Unai Emery sanggup merepotkan Los Blancos.
PSG bahkan bisa unggul lebih dahulu saat itu. Namun pada akhirnya Madrid bisa menang dengan skor 3-1. Hasil itu membuat Cristiano Ronaldo cs berada dalam posisi cukup bagus untuk bisa lolos ke babak berikutnya.
Namun kemenangan itu disambut dengan sinis oleh Xavi. Ia sebelumnya menyebut hasil yang didapat oleh PSG sebagai sebuah ketidakadilan.
Xavi
Kini ia menyebut bahwa Madrid sejatinya tak lebih superior ketimbang lawannya asal Prancis itu. Ia juga memuji dan kawan-kawan bermain mirip dengan Blaugrana.
"Apakah Madrid lebih superior dari PSG? Bagi saya, tidak, tapi mereka tidak peduli apakah mereka lebih superior, apakah mereka mendominasi atau didominasi," ucapnya pada So Foot.
"Filosofinya hanya untuk menang. Itulah yang membuat mereka sangat sulit untuk dilawan di Bernabeu. PSG bermain seperti Barca," tegas Xavi.
Pertandingan leg kedua nanti akan digelar di Parc des Princes pada tanggal 7 Maret 2018.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apakah Ronaldo Lebih Baik dari Neymar? Menurut Xavi Tidak
Liga Champions 18 Februari 2018, 18:01
-
Menurut Xavi, PSG Bermain Mirip Barcelona
Liga Champions 18 Februari 2018, 17:39
-
Xavi: Kekalahan PSG dari Madrid Adalah Sebuah Ketidakadilan!
Liga Champions 18 Februari 2018, 17:02
-
Zidane Beber Alasan Tak Turunkan Bale Sebagai Starter
Liga Spanyol 18 Februari 2018, 00:45
-
Di Maria: Saya Sebenarnya Bisa Lebih Baik Lagi di MU
Liga Inggris 17 Februari 2018, 21:40
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR