Meski laga berakhir imbang, pada akhirnya PSG mampu mendepak The Blues dari kejuaraan antar klub paling prestisius se-Eropa tersebut. Salah satu sosok yang berperan besar dalam tumbangnya Chelsea tak lain adalah mantan pemain mereka, David Luiz.
Meski sempat terlibat psy-war, Jose Mourinho nampaknya memiliki hubungan baik dengan para mantan anak asuhnya seperti Zlatan Ibrahimovic dan David Luiz.
Hal itu seperti dikonfirmasi oleh akun Twitter resmi Chelsea yang mengatakan kalau selepas laga, Jose Mourinho menemui semua pemain PSG, berbicara dan memberikan ucapan selamat.
Jose Mourinho reports he had a good meeting with the players post-PSG game in which everyone spoke. #CFC
— Chelsea FC (@ChelseaFC) March 13, 2015
Meski sudah terdepak dari ajang Liga Champions, Chelsea masih berpeluang untuk mengakhiri musim ini dengan status double winners. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho: Semua Tim Ingin Berada di Posisi Chelsea
- Mou Perintahkan Pemain Chelsea Bayar Denda, Bukan Klub
- PSG Ingin Bajak Ivanovic dari Chelsea
- Pellegrini: Mourinho Ingin Menang Dengan Cara Yang Salah
- Chelsea Tersisih dari UCL, Premier League Terancam? Ini Teori Wenger dan Koeman
- Mourinho: Meski Tersingkir, Chelsea Tidak Pernah Kalah
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Imbangi Chelsea, Koeman Puji Semangat Juang Southampton
Liga Inggris 15 Maret 2015, 23:49 -
Galeri 15 Maret 2015, 23:39
-
Pahlawan Southampton Bahagia Curi Poin Dari Chelsea
Liga Inggris 15 Maret 2015, 23:26 -
Terry: Mourinho Tak Pernah Meminta Kami Intimidasi Wasit
Liga Inggris 15 Maret 2015, 23:15 -
'Chelsea Bermain Sangat Buruk Lawan PSG'
Liga Inggris 15 Maret 2015, 22:37
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR