Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri mengatakan bahwa dia tenang dan masih harus melihat sesuatunya untuk mencari solusi absennya Sami Khedira di leg pertama semifinal Liga Champions melawan AS Monaco.
Sebagaimana diketahui, Khedira dipastikan absen di leg pertama setelah mendapatkan kartu kuning melawan Barcelona. Kartu kuning itu menjadi yang kedua baginya dan mengharuskannya absen.
Dengan tanpa Khedira yang selama ini andalan di lini tengah bersama Miralem Pjanic, Allegri diperkirakan akan memainkan Claudio Marchisio sebagai pengganti. Dan performa Marchisio saat melawan Genoa mendapatkan pujian.
"Marchisio tampil bagus malam ini dan terlihat bagus baik secara fisik maupun teknis. Setelah mengalami cedera ligamen, itu butuh waktu yang lama, jadi saya timing akan krusial dan semoga dia bisa mengakhiri musim dengan baik," ujarnya.
"Kami punya lima hari sebelum lawan Atalanta, empat hari kemudian bertemu Monaco. Saya punya banyak pilihan dan itu berarti saya bisa membuat semua pemain tetap segar, itu penting, tapi kami juga harus tetap memilik antusiasme ke level yang seharusnya dan jangan terlena euforia," sambungnya.
"Kami belum memenangkan apapun, permainan menjadi agak aneh menjelang akhir musim dan kami sama sekali tak boleh menurunkan level konsentrasi kami," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dibantai Juventus Tak Bikin Pelatih Genoa Kecewa
Liga Italia 24 April 2017, 16:38
-
Tanpa Khedira di Leg Pertama Lawan Monaco, Allegri Tetap Woles
Liga Champions 24 April 2017, 08:30
-
Liga Italia 24 April 2017, 08:15

-
Bonucci: Kemenangan dan Respon Hebat Juventus
Liga Italia 24 April 2017, 07:57
-
Highlights Serie A: Juventus 4-0 Genoa
Open Play 24 April 2017, 04:26
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR