Menurut Rahmad, Persebaya memiliki materi pemain yang mumpuni untuk menjadi stopper. Bahkan, jumlahnya cukup banyak. Hal inilah yang menginspirasi Rahmad untuk mencoba hal-hal baru dengan timnya, termasuk mencoba memakai formasi dengan tiga bek.
"Ada OK John, Manahati Lestusen, Vava Yagalo, Ambrizal dan Ricardo Salampessy. Ada lima pemain yang bisa main stopper," terang Rahmad.
"Saya sudah punya rencana panjang bersama tim ini untuk suatu saat bermain dengan tiga bek dan kami punya materi untuk itu. Kalau saya tidak punya materi, tidak saya mainkan," jelas mantan pelatih Timnas U-23 tersebut.
Selama ini, Persebaya lebih banyak menggunakan formasi empat bek sejajar, seperti 4-4-2 dengan kombinasi 4-4-1-1 maupun skema 4-3-1-2. Komposisi lini belakang selalu diisi oleh Hasim Kipuw, Ricardo Salampessy, OK John dan Alfin Tuasalamony. (faw/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fandi Eko Utomo Dipastikan Absen Lawan Persiram
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 17:15
-
Persija Tetap Jamu Persib di GBK
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 14:14
-
Manajer Persegres: Jangan Sampai Terpeleset
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 08:37
-
'Hidden Agenda' RD di Formasi 3-2-4-1
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 08:20
-
Alasan RD Gunakan Formasi Tiga Bek
Bola Indonesia 6 Agustus 2014, 08:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR