"Jumat (26/09) besok kita akan melawan Samsung FC," ujar Suharno.
"Tim ini merupakan supplier pemain ke Persekap dan Persekabpas Pasuruan, jadi kualitas mereka cukup bagus," sambungnya.
Sebelumnya, Arema gagal beruji coba menghadapi Kedah FC. Tim asal Jiran ini disebut meminta perubahan jadwal, sementara pada jadwal tersebut Arema sudah memiliki agenda sendiri.
Laga melawan Samsung FC ini sebelumnya dijadwalkan bakal dihelat Kamis (25/09). Namun, karena pada saat yang sama Arema blusukan ke Turen, laga diundur sehari.
Arema sendiri bakal melakoni laga Delapan Besar ISL 2014, yang dijadwalkan bakal bergulir sejak Sabtu, 4 Oktober mendatang. Pada laga pertama, Arema dijadwalkan menjamu Semen Padang di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang. Selain Semen Padang, di Grup K, Arema juga bergabung dengan Persipura Jayapura dan Persela Lamongan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persebaya Kalahkan Rendi Irwan Cs 2-0
Bola Indonesia 24 September 2014, 18:45
-
Batal Lawan Kedah, Arema Jajal Tim Pasuruan
Bola Indonesia 24 September 2014, 13:31
-
Inilah Harapan Dejan Antonic dan PBR di 8 Besar
Bola Indonesia 24 September 2014, 12:16
-
Kelar Benahi Fisik, Suharno Asah Skema Permainan Arema
Bola Indonesia 24 September 2014, 12:06
-
Persela Tak Ingin Telat Panas di 8 Besar
Bola Indonesia 24 September 2014, 12:02
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR