
Bola.net - PSIS Semarang sudah mendapat kepastian terkait venue pertandingan melawan Persela Lamongan pada pekan pertama BRI Liga 1 2021/2022. Laga itu akan berlangsung di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang.
Hal itu diungkapkan oleh General Manager PSIS, Wahyu 'Liluk' Winarto. Namun, kata dia, venue tersebut masih bisa berubah tergantung perkembangan selanjutnya dari PT. Liga Indonesia Baru.
"Kami dapat informasi di Cikarang, di Wibawa Mukti, cuma memang kepastian itu nanti H-2 venue pastinya," katanya kepada Bola.net, Selasa (31/08/2021).
LIB memang tidak menyertakan venue pertandingan ketika merilis jadwal BRI Liga 1 2021/2022. Pertimbangannya karena melihat perkembangan penyebaran pandemi Covid-19.
Sementara itu, laga PSIS Semarang akan berlangsung pada akhir pekan ini. Yakni pada Sabtu, 4 September 2021 pada pukul 15.15 WIB.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters.
PSIS Memaklumi
PSIS sendiri sebenarnya tidak keberatan dengan kebijakan tersebut. Karena pihaknya memahami situasi pandemi yang terjadi di Indonesia.
"Memang kan kondisi venue yang digunakan terkait pandemi ini tentunya pertimbangannya ada juga," lanjut wakil ketua DPRD Kota Semarang itu.
"Kami tahu sekarang info berita banyak suporter yang sudah datang, tapi kalau diinformasikan mungkin H-2, mengurangi paling tidak suporter datang," tandasnya.
(Bola.net/Mustopa El Abdy)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
BRI Liga 1: Laga Kontra Persela Jadi Tantangan Bagi PSIS Semarang
Bola Indonesia 31 Agustus 2021, 21:10
-
BRI Liga 1: Ini Venue Pertandingan PSIS Semarang vs Persela
Bola Indonesia 31 Agustus 2021, 20:59
-
Persela Punya Bus Baru untuk Mengarungi BRI Liga 1 2021/2022
Bola Indonesia 26 Agustus 2021, 20:39
-
Persela Belum Putuskan Nasib Eks Pemain Timnas Indonesia U-16
Bola Indonesia 24 Agustus 2021, 21:51
-
Persela Tak Keberatan dengan Persyaratan Vaksinasi Dua Kali
Bola Indonesia 24 Agustus 2021, 21:49
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


















KOMENTAR