Bola.net - - Demi mempermudah kinerja wasit di Liga 1 musim 2017, Ketua Umum PSSI, Edy Rahmayadi ingin menerapkan bantuan teknologi. Akan tetapi, niatan itu terpaksa ditunda karena penerapannya membutuhkankan banyak dana.
Beberapa tahun terakhir, ada desakan kepada FIFA selaku otoritas sepakbola dunia agar memakai bantuan teknologi. Tujuannya, agar tak lagi terjadi kontroversi di laga-laga yang penting.
Sebagian liga top di Eropa sudah menerapkan bantuan teknologi, seperti contohnya alat komunikasi antar wasit. Ada juga yang menggunakan Goal Line Technology untuk menentukan bola sudah masuk sepenuhnya ke gawang atau belum.
Edy sangat mengidamkan hal itu bisa digunakan juga di kompetisi Liga 1 musim ini. Namun, saat ini dia terpaksa gigit jari lantaran terkendala masalah harga.
"Saya sebetulnya ingin pakai teknologi untuk membantu wasit, namun harganya terlalu mahal," ujar Edy usai menghadiri acara peluncuran Go-jek Traveloka Liga 1 2017, di Hotel Fairmont, Jakarta, Senin (10/4/2017).
"Kami (PSSI) baru mereka-reka, mudah-mudahan bisa dilakukan. Untuk saat ini, kami masih menggunakan cara lama (manual), tapi kami akan terus melakukan evaluasi," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSSI Ungkap Alasan Tunjuk Joko Driyono Sebagai Plt Sekjen
Bola Indonesia 11 April 2017, 17:15
-
Gede Widiade Tidak Langgar Aturan FIFA
Bola Indonesia 11 April 2017, 15:20
-
Joko Driyono Ditunjuk Jadi Plt Sekjen PSSI
Bola Indonesia 11 April 2017, 13:55
-
Begini Alasan PSSI Izinkan Perseru Main di Stadion Marora
Bola Indonesia 11 April 2017, 08:51 -
Dana Jadi Kendala Penerapan Teknologi Penunjang Kinerja Wasit di Liga 1
Bola Indonesia 11 April 2017, 07:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR