
Meskipun saat ini Indonesia masih di sanksi FIFA, namun Indonesia sendiri masih terdaftar sebagai anggota. PSSI pun akan mengirim beberapa perwakilannya.
"Nanti yang hadir Ketua Umum PSSI, La Nyalla Mattalitti, Wakil Ketua PSSI, Edwin Dwi Budiawan dan saya. PSSI jelas masih terdaftar sebagai anggota, jadi jika ada orang yang menyebutkan bahwa kita sudah dikeluarkan mungkin perlu belajar lagi bahasa inggris," ujar Sekjen PSSI, Azwan Karim kepada wartawan di Jakarta, Selasa (5/1) malam.
Namun meskipun begitu, ada beberapa hak yang tidak bisa didapatkan Indonesia karena sanksi tersebut. "Kami hadir di sana sebagai anggota resmi FIFA, tapi kami tidak memiliki hak voting. Kalau hak bicara bisa, jadi nanti di antara kami ada yang menyampaikan terkait progress di Indonesia seperti apa," ujarnya.
Azwan sangat menyayangkan perihal Indonesia yang tidak memiliki hak votting dalam kongres tersebut. Baginya kejadian itu tentu sangat merugikan Indonesia.
"Dengan kita tidak mempunyai voting, tentu itu bukanlah hal yang sepele. Itu sangat di sayangkan dan memalukan," tutupnya. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Konflik Tak Kunjung Usai, Turnamen Bikinan Liga Indonesia Tak Bisa Digelar
- Tim Ad-Hoc: Jokowi Harapan Terakhir Kami
- Agum Gumelar: Pemerintah Tidak Bergabung, Sanksi Indonesia Bisa Lebih Lama
- Masih Disanksi FIFA, Menpora Berharap Masyarakat Bersabar
- Soal Tim Ad-Hoc, Menpora Akui Belum Dihubungi Agum Gumelar
- Agum Gumelar Berharap Banyak Pada Pemerintah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Indonesia Tak Punya Hak Voting dalam Pemilihan Presiden FIFA
Bola Indonesia 6 Januari 2016, 03:51
-
Konflik Tak Kunjung Usai, Turnamen Bikinan Liga Indonesia Tak Bisa Digelar
Bola Indonesia 6 Januari 2016, 02:50
-
Tim Ad-Hoc: Jokowi Harapan Terakhir Kami
Bola Indonesia 6 Januari 2016, 01:23
-
Agum Gumelar: Pemerintah Tidak Bergabung, Sanksi Indonesia Bisa Lebih Lama
Bola Indonesia 6 Januari 2016, 00:33
-
Masih Disanksi FIFA, Menpora Berharap Masyarakat Bersabar
Bola Indonesia 29 Desember 2015, 04:35
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR