Meski belum menemukan titik terang, Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Imam Nahrawi berharap agar masyarakat Indonesia bisa bersabar. Menurutnya, permasalahan ini bisa segera usai, hanya tinggal menunggu kesepakatan antara FIFA dengan pihak pemerintah.
“Seandainya kemarin FIFA bersepakat dengan pemerintah mungkin hari ini sudah ada kejelasan," ujar Imam kepada wartawan di Gedung Kemenpora, Jakarta, Senin (28/12).
"Perlu butuh waktu lagi untuk bersepakat, karena di negara manapun pasti pemerintah punya cita-cita, karenanya memang harus sabar,” tambahnya.
Namun meski permasalahan sepakbola nasional belum usai, Menpora mengungkapkan bahwa pihaknya akan terus berusaha mencari cara agar kompetisi bisa terus berjalan.
“Kami akan terus berusaha bagaimana agar liga terus diputar meskipun dengan situasi seperti sekarang,” tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masih Disanksi FIFA, Menpora Berharap Masyarakat Bersabar
Bola Indonesia 29 Desember 2015, 04:35
-
Soal Tim Ad-Hoc, Menpora Akui Belum Dihubungi Agum Gumelar
Bola Indonesia 18 Desember 2015, 13:10
-
Agum Gumelar Berharap Banyak Pada Pemerintah
Bola Indonesia 11 Desember 2015, 22:26
-
Imam Pastikan Pemerintah Tak Gabung Komite Ad-Hoc Reformasi
Bola Indonesia 8 Desember 2015, 05:09
-
Setya Novanto Singgung Reformasi Sepakbola, Ini Kata Kemenpora
Bola Indonesia 4 Desember 2015, 14:08
LATEST UPDATE
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR