Bola.net - Manajemen PSIS Semarang angkat bicara mengenai rencana bakal digelarnya Kongres Luar Biasa [KLB] PSSI. Klub berjuluk Laskar Mahesa Jenar ini bahkan sudah punya kriteria calon ketua umum PSSI.
Menurut General Manager PSIS, Wahyu 'Liluk' Winarto, pihaknya menginginkan orang yang tepat untuk memimpin federasi sepak bola Indonesia. Tentunya, calon ketua umum harus mengerti sepak bola.
"Kita gak ada calon, tapi penginnya kalau boleh bicara memang yang harus tahu bola," ungkap Liluk kepada Bola.net.
"Siapapun calonnya saya berharap bisa membangun sepak bola Indonesia lebih baik lah," sambungnya.
Scroll ke bawah untuk informasi selengkapnya ya Bolaneters
Pasrah kepada Voters
Lebih lanjut menurut manajer yang juga fans Manchester United ini, PSIS akan mengikuti dan mendukung penuh seluruh proses KLB PSSI, selama berdampak positif bagi perkembangan sepak bola Tanah Air.
"Tentunya kita ngikut yang terbaik, artinya semua harus sama-sama membangun sepak bola yang baik," Liluk menambahkan.
Tetapi Liluk menyerahkan sepenuhnya kepada voters untuk menentukan ketua umum karena voters yang punya hak untuk memilih.
Video Menarik
Berita video vlog kali ini laporan langsung jurnalis Bola.net, Asad Arifin, langsung dari Jerman yang berpindah ke kota Leipzig dalam acara media visit Bundesliga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Kriteria Calon Ketua Umum PSSI yang Diinginkan PSIS Semarang
Bola Indonesia 26 Februari 2019, 03:13
-
20 Jam Diperiksa, Penyidik Satgas Antimafia Bola Cecar Joko Driyono 40 Pertanyaan
Bola Indonesia 23 Februari 2019, 10:30
-
CEO Arema FC Beber Kriteria Ketua Umum PSSI Mendatang
Bola Indonesia 23 Februari 2019, 03:18
-
Dukung KLB PSSI, Persebaya Belum Pikirkan Kriteria Calon Ketua Umum
Bola Indonesia 22 Februari 2019, 15:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR