
Penilaian tim fair play sendiri sudah dilakukan pihak Mahaka sejak babak penyisihan grup. Hal-hal yang menjadi penilaian yaitu mulai dari kartu kuning dan klub dapat menerima keputusan wasit secara dewasa.
Sekertaris Jenderal (Sekjen) PJS, Cahyadi Wanda mengungkapkan jika pihaknya selalu memantau hasil rekaman dari setiap tim usai bertanding. Langkah itu diambil untuk melihat secara detail reaksi-reaksi tim saat dilanggar atau mendapatkan kartu dari wasit.
"Tiga tim itu masuk sebagai nominasi klub fair play. Mereka merupakan tim-tim yang paling dapat menerima semua keputusan yang diberikan oleh wasit," ujar Cahyadi kepada wartawan.
Nantinya pengumuman pemenang tim fair play akan dilakukan setelah partai final yang mempertemukan Semen Padang kontra Mitra Kukar di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Minggu (24/1) mendatang.
Pemenang tim fair play akan mendapatkan hadiah uang tunai sebesar Rp 150 juta. Hadiah tersebut tentunya menjadi penghibur bagi ketiga tim. Mengingat mereka semua tidak ada yang melaju ke babak final. [initial]
Baca Juga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Tiga Nominasi Tim Fair Play di Piala Jenderal Sudirman
Bola Indonesia 21 Januari 2016, 22:18
-
Penggawa Lawas Sumpah Setia ke Persela
Bola Indonesia 15 Januari 2016, 15:02
-
Persela Boyong Pemain Impor ke Banyuwangi
Bola Indonesia 12 Januari 2016, 21:59
-
Persela Uji Coba di Banyuwangi
Bola Indonesia 11 Januari 2016, 14:40
-
Persela Lamongan Dukung Digelarnya Turnamen Super League
Bola Indonesia 1 Januari 2016, 13:36
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55























KOMENTAR