"Sebagai orang yang sudah dua kali membawa medali emas untuk PON bagi Jawa Timur, saya merasa sedih. Karena ini di luar akal sehat. Pemain banyak, bertebaran di mana-mana, talentanya luar biasa. Tetapi mungkin salah dalam perencanaan, dan salah dalam penanganan," ungkapnya.
"Saya sedih bercampur malu. Utamanya saya malu dengan Kalimantan Timur," kata Haruna kepada beberapa awak media. Menurutnya, ada sejumlah daerah yang meniru langkah Jatim ketika menjuarai PON, salah satunya adalah Kaltim.
"Kalimantan Timur itu, semua yang dilakukan untuk persiapan PON-nya, meniru Jawa Timur," ungkap Haruna. Dengan meniru langkah Jatim, Kaltim terbukti sukses memperoleh medali emas pada PON XVIII 2012 lalu di Riau.
"Jawa Tengah meniru kita, Kalimantan Timur meniru kita, Papua meniru kita. Semuanya lolos semua. Jawa Timur malah bilang jangan meniru Haruna. Pokoknya jangan seperti Haruna. Kan tidak masuk akal itu. Akibatnya seperti sekarang ini," sindir Haruna.
Ia juga menyinggung masalah dana yang diterima tim PON saat ini dari KONI Jatim. "Dana sekarang ini 10 kali lipat dari apa yang saya terima dulu," kritik Haruna. Nyatanya, dengan asupan dana yang jauh lebih besar, Jatim justru gagal ke PON (faw/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Haruna Tolak Turun Gunung Benahi Sepakbola Jatim
Bola Indonesia 1 Juli 2016, 11:15
-
Mengenaskan, Pembinaan Sepakbola di Jatim Mandek
Bola Indonesia 1 Juli 2016, 10:45
-
'Jatim tak Lolos PON itu Memalukan'
Bola Indonesia 1 Juli 2016, 10:20
-
Jelang PON, Jatim Tarik Atlet dari Pelatnas
Bola Indonesia 24 Juni 2016, 15:03
-
KONI Jatim Tak Yakin Tim Sepakbola Lolos PON
Bola Indonesia 24 Juni 2016, 14:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40




















KOMENTAR