Jaya terlihat langsung sujud syukur begitu wasit Adi Riyanto meniup peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan. Meski timnya sempat unggul 2 kali terlebih dahulu, Jaya tetap bernafas lega karena tim Dewa Laut sebenarnya sedang dilanda kelelahan.
"Alhamdulillah kami bisa curi poin. Anak-anak sebenarnya kelelahan usai lawan Persiba lalu, lihat sendiri usai pertandingan banyak yang tergeletak," ujarnya usai pertandingan.
"Kelelahan ini memang mempengaruhi finishing dan konsentrasi. Banyak peluang yang terbuang karena kelelahan ini."
Pelatih yang juga pernah menangani Deltras ini menegaskan, "Tapi mereka kerja sudah sangat maksimal. Ini layak disyukuri." (fjr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bola Indonesia 7 Juni 2012, 22:45

-
Jaya Syukuri Debut Bersama Dewa Laut
Bola Indonesia 7 Juni 2012, 19:00
-
ISL Review: Deltras Sidoarjo Tertahan di Kandang
Bola Indonesia 7 Juni 2012, 18:09
-
HT Review: Deltras Masih Diselamatkan Qis
Bola Indonesia 7 Juni 2012, 16:42
-
Mitrovic Susul Rooney Cabut Dari Deltras?
Bola Indonesia 6 Juni 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Sassuolo vs Juventus - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 19:45
-
Daftar Pemain Voli Putra Surabaya Samator di Proliga 2026
Voli 6 Januari 2026, 19:31
-
IBL Indonesia 2026 Dimulai 10 Januari 2026, Total Gelar 137 Pertandingan
Basket 6 Januari 2026, 19:15
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 6 Januari 2026, 19:03
-
Menyala Bersama Kanada, John Herdman Dinilai Cocok Nahkodai Timnas Indonesia
Tim Nasional 6 Januari 2026, 18:07
-
Resmi! Chelsea Perkenalkan Liam Rosenior Sebagai Manajer Baru
Liga Inggris 6 Januari 2026, 17:42
-
Live Streaming Lecce vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 6 Januari 2026, 17:00
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR