Bola.net - - Persipura Jayapura harus menelan kekalahan pada pekan ke-10 Go-Jek Liga 1 bersama Bukalapak musim 2018. Tim Mutiara Hitam takluk dari Persija Jakarta dengan skor 0-2 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (25/5).
Usai laga, pelatih Persipura, Peter Butler, tak bisa menyembunyikan kekecewaannya. Apalagi pada pertandingan tersebut, tim Mutiara Hitam mampu menguasai jalannya pertandingan.
"Sangat kecewa, saya rasa kami main bagus. Saya liat kerja keras pemain, tapi saya lihat pemain asing mereka lebih efektif dari pemain asing kami," ujar Peter Butler.
Namun meski begitu, Peter Butler enggan menyalahkan siapapun. Dia juga tak mau mengomentari kinerja wasit Prasetyo Hadi yang memimpin laga tersebut.
"Mentalitas ini saya tidak mau menyalahkan pemain saya. Tapi, saya tak mau bicara soal wasit di laga kali ini," katanya.
Kekalahan ini semakin memperpanjang rekor Persipura yang belum pernah menang pada laga tandang di Liga 1. Sebelumnya, Boaz Solossa dkk hanya mampu bermain imbang melawan Barito Putera (2-2) dan Sriwijaya FC (2-2), kemudian kalah dari Arema FC (3-1) dan Persib (2-0).
Pada laga selanjutnya, Persipura akan bertandang ke markas Persebaya Surabaya. Pertandingan tersebut bakal diselenggarakan di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Selasa (29/5).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Riko Simanjuntak: Ini adalah Momen Kebangkitan Persija
Bola Indonesia 26 Mei 2018, 23:19
-
Pelatih Persipura Sindir Sikap Teco yang Berlebihan ke Wasit
Bola Indonesia 26 Mei 2018, 08:20
-
Kalah dari Persija, Pelatih Persipura Kecewa
Bola Indonesia 26 Mei 2018, 04:40
-
Sayangkan Kinerja Wasit, Persipura Minta Keadilan PSSI
Bola Indonesia 26 Mei 2018, 03:43
-
Pelatih Persija Puji Performa Duet Riko-Simic
Bola Indonesia 26 Mei 2018, 02:47
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR